One Piece Red Dipastikan Tayang di 18 Negara, Bioskop Indonesia Bersiap, Catat Jadwal Tayangnya

22 Juli 2022, 19:00 WIB
One Piece Red Tayang di Indonesia, Cek Tanggal Tayang dan Berikut Sinopsisnya /Twitter @OP_NEWS2022/

PotensiBadung.com - Film animasi asal Jepang dengan judul One Piece Red nampaknya juga akan tayang di Indonesia.

Setelah film ini dipastikan akan tayang di 18 negara, kabarnya Indonesia adalah negara selanjutnya yang akan menayangkan film ini.

Dilansir Pikiran Rakyat.com beberapa negara yang sudah menayangkan film One Piece Red ialah Jepang, Perancis, Maroko, Aljazair, Taiwan, Hong Kong, Thailand, Jerman, Austria, Malaysia, Amerika Serikat, Kanada, Australia, Selandia Baru, Italia, Inggris, Irlandia, dan Rumania.

Baca Juga: MIRIS! Usai Carlos Fortes, Pemain Mahal Rp4,78 Ditinggal PSIS Semarang, Bos Yoyok Sukawi Sampaikan Hal Ini

Baca Juga: Jadwal Lengkap Pekan Pertama Liga 1: PSIS Semarang vs RANS Nusantara Main Pertama, Opening Dilakukan di Bali

Indonesia nampaknya juga akan masuk ke dalam salah satu daftar negara tersebut yang pernah menayangkan film One Piece Red.

Jelas ini menjadi kabar bahagia bagi pecinta film animasi di tanah air, sebab tak lama lagi akan menyaksikan salah satu film paling ditunggu-tunggu.

Adapun bocorannya ialah pada bulan September mendatang atau tepat setelah sati bulan Jepang merilisnya.

Baca Juga: MIRIS! Usai Carlos Fortes, Pemain Mahal Rp4,78 Ditinggal PSIS Semarang, Bos Yoyok Sukawi Sampaikan Hal Ini

Baca Juga: Jadwal Lengkap Pekan Pertama Liga 1: PSIS Semarang vs RANS Nusantara Main Pertama, Opening Dilakukan di Bali

Beberapa bioskop tanah air siap memutarnya pada tanggal 16 sampai 18 September 2022, jadi jangan sampai kelewatan ya.

SINOPSIS

Film animasi ini menceritakan Uta yang merupakan seorang kelompok pimpinan bajak laut, jadi para penggemar akan dibawa oleh film in untuk menjelajah lautan.

Ia merupakan karakter utama pada film one piece red dengan mempunyai rambut panjang dan sepasang sayap.

Baca Juga: MIRIS! Usai Carlos Fortes, Pemain Mahal Rp4,78 Ditinggal PSIS Semarang, Bos Yoyok Sukawi Sampaikan Hal Ini

Baca Juga: Jadwal Lengkap Pekan Pertama Liga 1: PSIS Semarang vs RANS Nusantara Main Pertama, Opening Dilakukan di Bali

Terlihat di teasernya nampak Uta dan Monkey D. Luffy kecil sedang bermain bersama-sama, keduanya bahkan sangat dekat.

Untuk selengkapnya alur cerita ini akan bisa menyaksikannya di bioskop di bulan September nanti mulai tanggal 16.

Pastikan kalian tidak melewatkan serial animasi asal negeri sakura tersebut yang akan hadir di bioskop tanah air.

Itulah ulasan singkat mengeai film animasi One Piece Red yang akan tayang di Indonesia.***

Editor: Imam Rosidin

Sumber: Pikiran Rakyat

Tags

Terkini

Terpopuler