Profil Chevra Yolandi, Pria dengan Suara Khas Melayu yang Sah Jadi Suami Via Vallen

- 15 Juli 2022, 17:30 WIB
Ilustrasi - Biodata suami penyanyi dangdut, Via Vallen , profil Chevra Yolandi, info umur, IG, hingga pekerjaan, vokalis Band
Ilustrasi - Biodata suami penyanyi dangdut, Via Vallen , profil Chevra Yolandi, info umur, IG, hingga pekerjaan, vokalis Band /Tangkap layar instagram.com/@chevra_yo88

PotensiBadung.com - Pernikahan Via Vallen dengan Chevra Yolandi saat ini menjadi trending di media sosoial.

Pasalnya pesta pernikahan tersebut rencananya akan berlangsung selama lima hari lima malam yang disiarkan melalui stasiun TV.

Akada nikah keduanya sudah dilaksanakan pagi tadi di roftop JW Marriot Hotel Surabaya, Jawa Timur.

Baca Juga: Alie Sesay dan Taisei Marukawa Disikat PSIS, Persebaya Dibangun Ulang, Aji Santoso Bicara Kesiapan Liga 1

Baca Juga: Wah Ternyata Ini Alasan PT LIB Dibalik Jadwal Pertandingan Liga 1 Larut Malam, Persib Justru Diuntungkan

Hadir 150 undangan dalam pernikahan tersebut ditambah juga Menteri BUMN Erick Thohir dan Menteri PUPR Kabinet Presiden Jokowi.

Mahar pernikahan tersebut pun cukup fantastis. Via Vallen dinikahi dengan mas kawin sebesar 1.507 euro dan 157 gram emas.

Keduanya nampak serasi dengan balutan busana pengantin jawa. Pernikahan Via Vallen diketahui sangat kental dengan adat Jawa, meski sang suami berasal dari Bangka Belitung.

Baca Juga: Alie Sesay dan Taisei Marukawa Disikat PSIS, Persebaya Dibangun Ulang, Aji Santoso Bicara Kesiapan Liga 1

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah