Shin Tae Yong Diminta Segera Cabut dari Timnas Indonesia oleh PSSI? Dituntut Fokus Pada Pekerjaan Ini

8 Juni 2022, 13:40 WIB
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong  /YouTobe iwandol sport /

PotensiBadung.com - Shin Tae Yong akan segera menanggalkan jabatan sebagai pelatih Timnas Indonesia.

Namun yang dimaksud adalah pelatih Timnas senior.

Kabar ini dihembuskan oleh Ketua Umum Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI), Mochamad Iriawan.

Segera cabutnya Shin Tae Yong dari kursi pelatih Timnas Indonesia senior bukan tanpa sebab.

Baca Juga: Egy Maulana Vikri Pindah ke Lecce Liga Italia? Faktor Pengusaha Indonesia Bisa Jadi Kartu As

Baca Juga: Lakukan Mediasi, Pentolan Panser Biru Berada di Antara Dua Kubu Raksasa Manajeman PSIS Semarang

Mochamad Iriawan menyebut Shin Tae Yong adalah manusia biasa yang juga punya batas kemampuan.

Menangani tiga timnas sekaligus, terang Iwan Bule- sapaan akrab Mochamad Iriawan- membuat pelatih asal Korea Selatan itu kelabakan.

Oleh karena itu, Shin Tae Yong dituntut fokus menghadapi Piala Dunia U-20 tahun 2023 mendatang.

Baca Juga: TRANSFER HANGAT! Sepeninggal Marko Simic, Persija FIX Gaet Ondrej Kudela dan Yuto Ono, PSS Tampung Eks PSM

Baca Juga: Striker 98 Gol Marko Simic Belum Temukan Klub Baru, Sosok CB Senilai Rp31 M Merapat ke Persija,Simic Menyesal?

PSSI sendiri memasang target tinggi untuk itu. Timnas Indonesia U-20 ditarget melaju jauh di Piala Dunia U-20, minimal lolos ke perempatfinal.

Dikutip dari Antara, Selasa, 7 Juni 2022, Iwan Bule tak menampik Shin Tae Yong menangani timnas tiga kelompok umur sekaligus.

“Jadi kami akan merekomendasikan Shin Tae Yong hanya memegang timnas untuk Piala Dunia U-20,” ucapnya.

Baca Juga: Striker 98 Gol Marko Simic Belum Temukan Klub Baru, Sosok CB Senilai Rp31 M Merapat ke Persija,Simic Menyesal?

Baca Juga: Jadwal Baru Persib di Piala Presiden 2022, Mark Hartmann Akan Ikut Perkuat Maung Bandung?

Pengumuman Shin Tae Yong menanggalkan jabatan sebagai pelatih Timnas Indonesia U-23 dan Timnas Indonesia senior akan sang pelatih melakoni laga kualifikasi Piala Asia 2023 di Kuwait pada 8-15 Juni 2022. ***

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: PSSI ANTARA

Tags

Terkini

Terpopuler