Makin Ngeri! Baru Resmikan 3 Asing, Persija Jakarta Klub Termahal Liga 1, Tinggalkan Persib dan Bali United

- 5 Juli 2022, 15:48 WIB
Pelatih anyar Persija Thomas Doll punya target khusus untuk skuadnya pada musim ini
Pelatih anyar Persija Thomas Doll punya target khusus untuk skuadnya pada musim ini /ANTARA

PotensiBadung.com- Makin Ngeri! Baru Resmikan 3 Asing, Persija Jakarta Klub Termahal Liga 1, Tinggalkan Persib dan Bali United.

Ativitas transfer Persija Jakarta jelang kompetisi Liga 1 2022/2023 yang akan berlangung pada 23 Juli 2022 mendatang hingga saat ini masih berjalan.

Persija Jakarta yang kehilangan semua pemain asingnya kini sudah resmi mendatangkan penggantinya.

Baca Juga: Sebanyak 15.000 Mahasiswa Lolos Program Kampus Mengajar Angkatan 4 Tahun 2022, Cek Hasil Pengumumannya Disini

Baca Juga: Gagal Datangkan Ernando Ari, PSIS Semarang Bidik Kiper Shin Tae Yong, Syahrul Trisna Sudah Lakukan Ini

Baru 3 pemain asing yang telah diresmikan. Mereka adalah Ondrej Kudela, Michael Krmencik dan terbaru Hanno Behrens.

Kedatangan 3 asing tersebut membuat Persija Jakarta saat ini dibawah asuhan Thomas Doll makin ngeri.

Hal itu karena saat ini, tim berjuluk Macan Kemayoran tersebut berhasil menjadi klub dengan nilai termahal di Liga 1.

Baca Juga: Profile Dilraba Dilmurat Wanita Tercantik ASIA Keturunan Uighur: Agama, Lahir, Suku, Twitter, Zodiak, Film

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x