Berikut Rating Drama Korea Senin dan Selasa. ‘Youth of May’ Berakhir dengan Rating yang Solid

- 9 Juni 2021, 11:05 WIB
Rating Drakor Senin dan Selasa (Sumber: Instagram.com/@kbsdrama)
Rating Drakor Senin dan Selasa (Sumber: Instagram.com/@kbsdrama) /

 

Potensi Badung – Menurut Nielsen, drama KBS2 ‘Youth of May’, berakhir dengan rating yang solid di episode 12 tadi malam, 8 Juni 2021.

Youth of May’ merupakan drama yang tayang mengisi slot hari Senin dan Selasa.

Drama berjumlah 12 episode ini mencapai rating nasional rata-rata 5,6% yang mendekati rating terbaik personalnya, yaitu sebesar 5,7%.

Dan mencapai rating metropolitan rata-rata sebesar 5,4%.

Drama ini menceritakan kisah cinta Hwang Hee Tae (Lee Do Hyun) dan Kim Myung Hee (Go Min Si).

Baca Juga: IKATAN CINTA RCTI Rabu 9 Juni 2021, Elsa Keguguran Dan Korbankan Andin Dan Aldebaran Lagi 

Baca Juga: Terbaru, Simak Ketentuan Umum Peserta CPNS dan PPPK Berdasarkan SK BKN

Pertemuan keduanya berawal di bulan Mei 1980 saat terjadinya peristiwa pergolakan pemberontakan Gwangju.

Halaman:

Editor: Mifta Putra

Sumber: Soompi naver.com Nielsen Korea


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah