POPULER HARI INI: Bulutangkis Putri Lolos Final, Jadwal Timnas U23 vs Thailand Semifinal SEA Games 2021

18 Mei 2022, 08:00 WIB
POPULER HARI INI: Bulutangkis Putri Lolos Final, Jadwal Timnas U23 vs Thailand Semifinal Sea Games 2021 /ZABUR_KARURU/ANTARA FOTO

PotensiBadung.com- Berita populer hari ini didominasi oleh ajang SEA Games 2021 yang menjadi perbincangan publik Asean termasuk Indonesia.

Salah satunya adalah, Tim beregu putri Indonesia yang memastikan diri lolos ke babak final cabor Bulutangkis Sea Games 2022.

Kepastian tersebut didapat Indonesia setelah mengalahkan tim tuan rumah Vietnam pada laga semifinal, Selasa (17/5) pagi WIB.

Baca Juga: Puji Timnas Indonesia U-23 Setinggi Langit, Media Vietnam Sebut Pelatih Thailand hanya Bersandiwara

Baca Juga: PSSI Angkat Bicara Soal Rumor Jordi Amat Gabung Klub JDT Malaysia, Ini Kata Dia

Laga semifinal antara tim beregu putri Indonesia melawan Vietnam di Lapangan 1 Bac Giang Gymnasium.

Jalannya Laga.

Tim beregu putri Indonesia sempat tertinggal 0-1 dari Vietnam.

Tunggal putri pertama Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung kalah dari Nguyen Thuy Linh di partai pertama.

Baca Juga: Jadwal Futsal SEA Games 2021 Timnas Indonesa vs Thailand, Saatnya Dendam Harus Dibayar Lunas

Baca Juga: Persija Jakarta Rampungkan Tes Medis dan Fisik, Karena Ini Maman Abdurahman Tak Yakin Hasil Baik

Namun, Srikandi Indonesia sukses menyenangkan dengan penampilan tiga partai berikutnya.

Berikutnya, Ganda putri Indonesia, Febby Valencia Dwijayanti Gani/Ribka Sugiarto.

Sukses menjadi penentu kemenangan tim Merah Putih dengan menundukkan tuan rumah Do Thi Hoai/Pham Nhu Thao, pada pesta keempat.

Baca Juga: POPULER HARI INI: Perubahan Jadwal Semifinal Sepakbola Indonesia vs Thailand, Trial Pemain oleh Persib Bandung

Baca Juga: Bukan Arema FC atau Persis Solo, Eks Persija Marko Simic Gabung Dewa United?, Nil Maizar : Semoga Tercapai

Kemenangan Febby/Ribka itu mengunci kemenangan Indonesia atas Vietnam dengan skor 3-1.

Sekaligus menyegel satu tempat di final bulu tangkis beregu putri SEA Games 2021.

Di laga final SEA Games 2021 cabor bulu tangkis beregu putri, Indonesia akan melawan Thailand.

Baca Juga: Profile, Biodata, Ranking BWF Bobby Setiabudi, Tunggal Putra Penentu Langkah Indonesia di Sea Games 2022

Baca Juga: Rencana Pelatih Thailand Alexandre Polking di Semifinal, Akui Indonesia Terkuat di SEA Games, Bukan Vietnam

Berikut ini adalah Head to head 14 pertemuan terakhir Indonesia vs Thailand di Sea Games.

Laga final Tim Indonesia vs Thailand akan digelar pada Rabu/18/05/22.

Berita terpopuler lainnya yaitu, Jadwal Timnas U23 Indonesia melawan Thailand di Semifinal Sea Games 2021.

Baca Juga: Rekor Pertemuan Timnas Indonesia U-23 dengan Thailand di Sea Games, Ini Statistiknya

Baca Juga: Jadwal Semifinal Sepakbola Sea Games 2022 Kamis Atau Jumat? Terjadi Perubahan, Timnas U23 vs Thailand

Jadwal Semifinal Sepakbola Sea Games antara Indonesia vs Thailand ramai dicari warganet.

Berikut ini jadwalnya.

Timnas Indonesia U-23 vs Timnas Thailand U-23
Kamis, 19 Mei 2022:
Pukul 16.00 WIB

HEAD TO HEAD.

1. Final SEA Games 1991 Indonesia 4-3 Thailand (adu penalti)

2. Semifinal SEA Games 1993 Thailand 1-0 Indonesia

3. Fase Grup SEA Games 1995 Thailand 2-1 Indonesia

4. Final SEA Games 1997 - Indonesia 2-4 Thailand (adu penalti)

5. Semifinal SEA Games 2001 - Thailand 2-1 Indonesia

6. Fase Grup SEA Games 2003 - Indonesia 0-6 Thailand

7. Semifinal SEA Games 2005 - Thailand 3-1 Indonesia

8. Fase Grup SEA Games 2007 - Thailand 2-1 Indonesia

9. Fase Grup SEA Games 2011 - Indonesia 3-1 Thailand

10. Fase Grup SEA Games 2013 - Indonesia 1-4 Thailand

11. Final SEA Games 2013 - Indonesia 0-1 Thailand

12. Semifinal SEA Games 2015 - Thailand 5-0 Indonesia

13. Fase Grup SEA Games 2017 - Indonesia 1-1 Thailand

14. Fase Grup SEA Games 2019 - Thailand 0-2 Indonesia.

***

Editor: Mifta Putra

Tags

Terkini

Terpopuler