Berikut Daftar 9 Instansi yang Buka Lowongan CPNS Lengkap dengan Website Resminya

- 25 Juni 2021, 14:41 WIB
ilustrasi CPNS
ilustrasi CPNS /sscasn.bkn.go.id

Baca Juga: Viral Dua Pria Curi Motor di Bali Terekam CCTV

Baca Juga: Hotel White Rose Dieksekusi, Termohon Tebar Ancaman

2.Kementrian Luar Negeri

Kementrian Luar Negeri (Kemenlu) akan membuka pendaftaran CPNS setidaknya sekitar 20 posisi, informasi lengkap bisa kunjungi website https://e-cpns.kemlu.go.id/

3.Basarnas

Berdasarkan sosial media resmi Basarnas akan membuka sekitar 350 formasi yang terbuka untuk lulusan SMA/Sederajat, https://basarnas.go.id/arsip/shorts/cpns

Baca Juga: Viral Dua Pria Curi Motor di Bali Terekam CCTV

Baca Juga: Hotel White Rose Dieksekusi, Termohon Tebar Ancaman

4.Kementrian Perhubungan

Kemenhub akan membuka lowongan CPNS sebanyak 4.445 posisi pada tahun ini, untuk informasi lebih lanjut bisa kunjungi https://cpns.dephub.go.id/

Halaman:

Editor: Mifta Putra

Sumber: DPR RI BNN Polri Kemenhub KEMENLU KKP Basarnas Kejaksaan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah