Soal Halal Haram Vaksin Sinovac, Ini Penjelasan Detail Ustadz Adi Hidayat

- 7 Agustus 2021, 09:18 WIB
Penjelasan ustadz Adi Hidayat tentang vaksin Sinovac
Penjelasan ustadz Adi Hidayat tentang vaksin Sinovac /

PotensiBadung.com – Bagi masyarakat yang masih bertanya-tanya seputar vaksin Sinovac, bisa bernafas lega.

Ustadz Adi Hidayat menjelaskan tentang kehalalan dan kethayyiban tentang vaksin ini.

Penjelasannya sangat lengkap dan komprehensif, ia bahkan membacakan isi laporan hasil audit dari LPPOM MUI secara terperinci.

Baca Juga: Diblokir! Berikut Daftar Aplikasi dan Situs yang Tidak Bisa Diakses dengan Kuota Data Internet Kemendikbud

Baca Juga: Xiumin EXO Dinyatakan Positif Covid-19, EXO-L Beri Dukungan dan Do’a

Dirangkum PotensiBadung.com melalui You Tube ustadz Adi Hidayat Official, https://youtu.be/KYBY1RTr5PA, 7 Agustus 2021. Ustadz Adi Hidayat membuka paparannya.

“Majelis Ulama Indonesia (MUI), sebagai penjaga umat Islam dari sisi hukum syariat, telah melakukan penelitian sehingga dapat memberikan rekomendasi tentang kedua jenis vaksin yang akan digunakan,” katanya.

Ia juga mengatakan bahwa fatwa tentang hal yang berkenaan dengan vaksin Sinovac, telah dikeluarkan secara resmi oleh MUI dengan nomor: 02/2021, seperti terekam pada Website resmi mereka https://mui.or.id.

Baca Juga: Gampang! Ini Cara Download Sertifikat Vaksin dari Pedulilindungi.id Tanpa Instal Aplikasi

Halaman:

Editor: Mifta Putra

Sumber: mui.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah