Persis Solo Sayangkan Dugaan Korupsi Minyak Goreng, Klub Anak Presiden Jokowi - Kaesang Pangarep Ambil Sikap

- 22 April 2022, 04:54 WIB
Kaesang Pangarep putra Presiden Joko Widodo, pemilik Klub Persis Solo
Kaesang Pangarep putra Presiden Joko Widodo, pemilik Klub Persis Solo /Instagram.com/@kaesangp./

PotensiBadung.com – Dugaan kerupsi atas kasus ekport minyak goreng turut mengusik klub Persis Solo.

Itu karena Milmar sebagai salah satu sponsor Persis perusahaan yang memfasilitasi ekspor bahan baku minyak goreng.

Atas dugaan kasus korupsi itu, klub yang dimiliki anak Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pangarep mengambil sikap tegas.

Secara tegas, Persis Solo memutuskan kerjasama antara Milmar sebagai sponsor di liga 1 2022/2023 yang sedianya digelar Juli mendatang.

Baca Juga: Resmi Update Transfer Kiper Liga 1 : Wawan Hendrawan ke RANS Cilegon, Fakhrurrazi Quba ke Madura United

“Persis memahami isu yang sedang berkembang di masyarakat dalam beberapa hari terakhir tentang Wilmar, dan turut menyesalkan atas adanya kejadian tersebut,” kata manajamen Persis dilansir dari Persissolo.id, pada 21 April 2022.

Dijelaskan, kerjasama yang terjalin antara Persis dan Wilmar adalah sebuah bentuk kerjasama profesional yang didasari untuk pengembangan sepakbola yang lebih berprestasi di kota Solo.

Kerjasama dalam kurun waktu musim lalu, kedua pihak sepakat dalam koridor profesional yang yang tertuang melalui surat perjanjian kerjasama.

Baca Juga: Mantan PSIS Semarang Beberkan Alasan Gabung PSS Sleman, Fandi Eko: Membuat Saya Nyaman

Halaman:

Editor: Hari Santoso

Sumber: persissolo.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah