Warganet Tuding Thailand dan Vietnam Main Mata? Shin Tae Yong: Mereka Takut dengan Indonesia

- 11 Juli 2022, 09:00 WIB
Warganet Tuding Thailand dan Vietnam Main Mata? Shin Tae Yong: Mereka Takut dengan Indonesia
Warganet Tuding Thailand dan Vietnam Main Mata? Shin Tae Yong: Mereka Takut dengan Indonesia /Instagram/@pssi/

Baca Juga: Persib Bandung vs Persebaya Tanpa Marcelino Ferdinan, Pemain Top ini Out Bukan Marukawa dan Alie Sesay PSIS

Pasalnya, kurang lebih 30 menit pertandingan di babak kedua, kedua negara tersebut hanya membuang-buang dan menyia nyiakan pertandingan.

Kedua tim terkesan hanya bermain aman dengan melakukan umpan di daerah pertahanan, tapi tidak melakukan pressing apapun.

Dengan demikian Vietnam, Thailand, dan Indonesia sama-sama memiliki 11 poin di klasemen akhir Grup A Piala AFF U19.

Namun, yang lolos ke semifinal hanyalah Vietnam yang berada di posisi pertama, diikuti dengan Thailand di posisi kedua.

Baca Juga: Taisei Marukawa dan Alie Sesay Out, Persebaya Mendadak Hilang Sosok Ini Jelang Lawan Eks Tim Ciro Alves

Kenapa Indonesia gagal ke semifinal meskipun dengan poin yang sama?

Aturan klasemen Piala AFF U19 tahun 2022 kali ini mengalami beberapa perubahan.

Apabila terdapat tim yang memiliki poin yang sama, maka head to head akan diutamakan terlebih dahulu.

Jika dalam poin head to head masih belum bisa ditentukan pemenangnya, maka penialaian akan berlanjut ke selisih gol.

Halaman:

Editor: Imam Rosidin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah