BRI Liga 1 Hari Ini: 3 Link Live Streaming, Persib Bandung vs PSIS Semarang Hingga Bali United vs Arema FC

- 13 Agustus 2022, 15:18 WIB
LINK LIVE STREAMING Persik Kediri Vs Borneo FC, 12 Agustus 2022, 15.30 WIB, BRI Liga 1
LINK LIVE STREAMING Persik Kediri Vs Borneo FC, 12 Agustus 2022, 15.30 WIB, BRI Liga 1 /Media Blitar/ Ayu Eviana /

Usai laga Persib Bandung vs PSIS Semarang, pecinta sepakbola tanah air akan disuguhkan dengan pertandingan PSS Sleman vs Barito Putera.

Pertandingan kedua hari ini akan berlangsung di Maguwoharjo, Sleman  pukul  18.15  WIB.

Selanjutnya ditutup oleh laga Bali United vs Arema FC di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Bali pukul 20.30 WIB.

Baca Juga: Mulai Bicarakan TARGET, DEAL Pelatih Baru Persib Sudah di Bandung, Kawal Laga Kontra PSIS Semarang Hari Ini

Baca Juga: Ambisi Budiman Bersama Persib Bandung, PSIS Semarang Antisipasi Kebangkitan Pemain Rp 6,52 Miliar

Tim berjuluk Serdadu Tridatu sejauh ini tampil sangat baik dengan berhasil menang dua kali dan kalah sekali.

Arema FC berpotensi akan menjadi korban laga kandang selanjutnya. Bali United punya rekor bagus tiap kali berjumpa tim berjuluk Singo Edan di markas sendiri.

Gelandang Bali United Fadil Sausu menjelaskan bahwa pemain bernafsu mengincar kemenangan di kandang.

"Kita semua tahu kualitas pemain-pemain Arema.Tetapi saya dan teman-teman akan lebih fokus pada permainan sendiri dan fokus memperbaiki kesalahan-kesalahan," ujar pemain asal Palu dilansir melalui laman resmi PT Liga  Indonesia Baru.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING PSS Sleman vs PS Barito Putera Pekan Keempat BRI Liga 1, Head to Head hingga Prediksi

Halaman:

Editor: Hari Santoso

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah