Hujatan Negatif Bikin Persib Bandung Batal Juara Liga 1 Indonesia, Ini Ungkapan Sosok Penting Maung Bandung

28 Januari 2022, 16:54 WIB
Bos Persib Bandung Beri Sinyal Robert Alberts, Eks Persija dan Yaya Sunarya Angkat Koper, Rumor Pangeran Biru /Hari Santoso/Instagram Teddy Tjahjono/Laman Resmi Persib Bandung

 

PotensiBadung.com - Hujatan Negatif Bikin Persib Bandung Batal Juara Liga 1 Indonesia, Ini Ungkapan Sosok Penting Maung Bandung. 

Fans Persib Bandung bobotoh hanya lakukan hal simpel ini jika ingin timnya juara Liga 1 Indonesia 2021-2022.

Bhayangkara FC, Arema FC bisa tergusur dari klasemen Liga 1 Indonesia 2021-2022, dengan hal simple Bobotoh ini untuk Maung Bandung.

Baca Juga: Bek Andalan Ansan Greeners Asnawi Mangkualam Out, Diganti Bek Persib Bandung, Shin Tae yong Siapkan ini

Bos Persib Bandung Teddy Tjahyono meminta agar Bobotoh mendukung hingga akhir Liga 1 Indonesia.

Dukungan yang diberikan harus positif dan sesuai fakta. Teddy Tjahyono berharap tak ada hujatan yang beraura negatif kepada tim.

Inilah kuncinya jika ingin tim juara Liga 1 Indonesia 2021-2022.

Bos Teddy mengingatkan hal ini setelah mencuat arus kritik terhadap pelatih Robert Albert dari para fans. Fans mendengungkan Robert Albert out dari kursi pelatih.

Baca Juga: Pratama Arhan dan Asnawi Mangkualam Bisa Jadi Rival di Korea? Ini Jawaban Bek PSIS Semarang

Namun fakta lain menjelaskan catatan statistik Robert Albert cukup baik. Baru kalah empat kali hingga pekan ke - 20 Liga 1 Indonesia.

Menurut Teddy Tjahyono, fans harus melihat fakta, statistik, dan data sebelum melancarkan kritik keras kepada pelatih Persib Robert Albert.

"Kembali lagi kita semua harus bicara sesuai fakta, pertanyaan dari saya apakah teman-teman yang bicara ini sudah lihat fakta atau belum?

Sebenarnya supaya bijaksana sebelum mengutarakan sesuatu harus tahu apa yang dibicarakan,” tegas Teddy Tjahyono dilansir dari Simamaung.com.

Baca Juga: Bek Ansan Greeners Asnawi Mangkualam Gagal ke Timnas Asuhan Shin Tae yong, Egy, Elkan Baggott, Witan Senasib

Statistik Maung Bandung tak jelek di Liga 1 Indonesia musim ini. Tim baru mengalami
empat kekalahan hingga pekan ke - 20.

Persib Bandung masih berpeluang meraih gelar juara jika bisa maksimal pada 14 laga tersisa.

Saat ini Bhayangkara FC berada di puncak dengan 43 poin, Arema FC posisi kedua dengan 41 poin dan Persib Bandung posisi ketiga dengan 40 poin.

Ketiga tim berpeluang juarai Liga 1 Indonesia 2021-2022, jika tampil konsisten tak pernah kalah.

Baca Juga: Kapan Persib Juara? Robert Albert Sibuk Aktifkan Insting Membunuh Bruno dan David da Silva, Arema FC, BFC Jauh

Persib Bandung akan menjalani laga pekan ke - 21 kontra Persikabo 1973 Sabtu 29 Januari 2022 malam di Stadion Ngurah Rai Denpasar Bali.

Maung Bandung target menang dalam laga ini. Derbi Pasundan ini akan berlangsung sengit.

"Saya rasa secara data statistik menang 12 kali, draw 4, kalah 4, itu masih kinerja bagus dibanding sebelum-sebelumnya.

Disana kita evaluasi, kalau buat tadi ditanyakan imbauan begitu (lihat data dan Fakta nya, red),” kata Teddy.

Baca Juga: Tony Sucipto Bek Persib Lepas ke Persija, Bobotoh: Matur Nuhun Bawa Juara, Kini Tak Tergantikan, Gusur PSIS

Menurut dia, tim Persib masih berada di jalur juara, hanya beda tiga poin dari peringkat pertama.

"Masih panjang perjuangan kita, sebaiknya didukung secara positif karena kita masih berada di trek juara, penuh harapan besar juara," ujarnya.

Sebagai fans setia, Teddy Tjahyono meminta dukungan positifnya. Dukungan diberikan untuk Persib Juara, karena saat ini telah berada di jalur itu.

" Sebaiknya sebagai pendukung, kita dukung positif, kita dukung jadi juara, jangan sampai kita sudah berada di trek diganggu dengan hal negatif,” katanya. ***

 

Editor: Hari Santoso

Sumber: Simamaung

Tags

Terkini

Terpopuler