3 HOT ISU: Pratama Arhan Resmi Debut di Tokyo Verdy, Persib Dapat Pemain Baru, Teco Pamit dari Bali United

7 Juli 2022, 17:16 WIB
Debut Pratama Arhan di Tokyo Verdy diwarnai Kartu Kuning dan Skandal Penerjemah / Twitter / @indo_jleague /

PotensiBadung.com - 3 HOT ISU: Pratama Arhan Resmi Debut di Tokyo Verdy, Persib Dapat Pemain Baru, Teco Pamit dari Bali United.

Dunia Sepakbola Indonesia sangat menarik untuk dinantikan, bukan cuma tim tim yang selalu ingin menang.

Melainkan suporter yang militan membuat sepakbola Indonesia semakin seru untuk ditonton.

Kali ini terdapat sejumlah hot isu yang sedang ramai dibicarakan warganet, berikut ini adalah rangkumannya.

Baca Juga: Jika Persib Bandung Kritik PT LIB, Shin Tae Yong Kritik PSSI Karena Tak Miliki Youth System yang Baik

Baca Juga: Debut di J2 League Bersama Tokyo Verdy, Pratama Arhan Dapatkan Ucapan Selamat dari Warganet Seluruh Indonesia

1. DEBUT PRATAMA ARHAN

Mantan pemain PSIS Semarang, Pratama Arhan akhirnya resmi menjalani debutnya di J2 League bersama Tokyo Verdy.

Kepastikan itu terjadi Pada pekan ke-26 liga kasta kedua Jepang.

Pratama Arhan dimainkan sejak menit awal saat bertemu Tochigi Goldfly SC, Rabu (6/7) sore WIB.

Tentunya, laga debut Pratama Arhan sangat ditunggu pecinta sepakbola Indonesia.

Seperti diketahui, Pratama Arhan resmi berseragam Tokyo Verdy pada 16 Februari 2022.

Peresmiannya cuma berjarak tiga hari dari laga perdana J2 League.

Baca Juga: Nathalie Holscher Unggah Foto Anaknya, Netizen Ramai-ramai Sadarkan Sule

Baca Juga: Link Live Streaming PSIS Semarang vs Arema FC Leg 1 Semifinal Piala Presiden 2022

Terlalu mepetnya kedatangan sang pemain membuat masa persiapannya juga terbilang singkat.

Hasilnya, ia harus menunggu selama kurang lebih empat bulan untuk dianggap siap oleh pelatih Hiroshi Jofuku.

Pratama Arhan dimainkan sejak menit awal. Akan tetapi, eks pemain PSIS Semarang itu hanya bermain 45 menit.

Di awal babak kedua, Tokyo Verdy melakukan dua pergantian secara langsung.

Baca Juga: Catatan Buruk Arema FC hadapi PSIS Semarang, Carlos Fortes Kembali Mengancam, Ini 2 Link Live Streaming

Baca Juga: Usai Kalahkan Persib Bandung, PSS Sleman Punya Jenderal Lapangan Tengah Baru, Jihad Ayoub: Target Saya adalah.

Gelandang tengah Ryo Nishitani digantikan Koki Morita, dan Pratama Arhan digantikan Mizuki Arai.

2. Pemain baru Persib Bandung

Persib Bandung digadang gadang akan mendatangkan pemain asing asal Jepang di bursa transfer pemain musim panas ini.

Nama Mark Hartmann juga santer dikabarkan akan berseragam Persib Bandung musim ini.

Akan tetapi, secara tidak diduga, Persib Bandung mendatangkan bek kiri asal Filipina, Daisuke Sato ke kota Kembang.

Baca Juga: BUKAN Bhayangkara FC, Tapi 3 Klub Ini Jadi Tantangan Awal Persib Bandung Usai Gagal di Piala Presiden

Baca Juga: Mampu Talukkan Persib, PSS Sleman Akui Banyak Kekurangan, Borneo FC Sesumbar Jelang Semifial Piala Presiden

Daisuke Sato tiba di Indonesia pada 1 Juli 2022 lalu.

Setelah datang, Daisuke Sato baru berlatih bersama di Stadion Persib, Senin 4 Juli 2022.

"Tentunya sangat antusias. Saya sudah menantikan ini dalam waktu yang lama. Harapannya saya bisa berlatih dengan baik bersama rekan-rekan setim," kata Daisuke Sato dilaman resmi klub.

Setelah menjalani dua kali latihan bersama, Sato mengaku dalam kondisi bugar.

Ia pun berjanji untuk terus meningkatkan kondisi fisiknya.

Baca Juga: Pelatih Persib Bandung Singgung Bali United dan Bhayangkara FC, Striker Asing Persija Janjikan Hal Ini

Baca Juga: JADWAL FIX DIUBAH? Persib Bandung Akhirnya Akan Lawan Klub Ini Lebih Dulu, Tanpa David Da Silva & Ciro Alves?

"Saya sudah dalam kondisi fit seratus persen dan tentunya saya bisa mulai meningkatkannya di sesi latihan," ucapnya.

3. Stefano Cugurra Pamit

Pelatih Bali United, Stefano Cugurra harus pamit meninggalkan Tim Serdadu tridatu sebelum liga 1 bergulir.

Coach Teco bertolak ke Brasil untuk menyelesaikan sesi terakhir kursus kepelatihan yang tengah dijalani sosok yang akrab disapa Teco itu.

"Ini praktek terakhir buat saya selesai kursus lisensi kepelatihan di Brazil. Setelah itu saya sudah selesai semua tugas kursus ini," kata Teco, dikutip Antara.

Baca Juga: Pesan Carlos Fortes Jelang PSIS Semarang vs Arema FC di Piala Presiden 2022, Ini Balasan Andreia Sousa

Baca Juga: STRATEGI Arema FC Bocor Jelang Semifinal Piala Presiden, PSIS Semarang Redam dengan Kemampuan Carlos Fortes

Sebelumnya, pelatih yang mengantongi tiga gelar juara Liga 1 ini sudah.

Menjalani beberapa program kursus lisensi CBF Pro mulai Desember 2021 saat pelaksanaan Liga 1 musim lalu.

Beberapa laga pada awal tahun ini pula tanpa didampingi Coach Teco karena keberadaannya di Negeri Samba.

Pada latihan yang digelar perdana di Gelora Samudera, Kuta, Bali, usai kandas pada Piala AFC 2022.

Baca Juga: Selain Hokky Caraka, Penjaga Gawang Persija Cahya Supriadi Jadi Bintang Lapangan Baru Timnas Indonesia U-19

Baca Juga: GAWAT! Gelandang Timnas Indonesia U-19 Andalan Shin Tae Yong Cedera Parah, Ini Nasib Tuan Rumah Piala AFF 2022

Tim Serdadu Tridatu kembali harus berlatih tanpa didampingi sang pelatih.

Namun, Teco sudah memberikan program yang dijalankan oleh para asistennya.

Yaitu Antonio Claudio, Yogie Nugraha, Muhamad Rasyid dan Marcelo Pires yang menjalankan sesuai intsruksi sang pelatih kepala.

Program latihan tetap menjadi satu kesamaan antara tim pelatih meski posisi yang memisahkan keberadaan Teco dengan tim.

"Saya sudah berikan program buat tim pelatih. Semua program buat tim agar memiliki persiapan buat Liga 1 dan Piala Indonesia yang akan digelar," Ucap Teco.***

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Beragam Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler