Sergio Alexandre Ungkap Hal MENGEJUTKAN Jelang PSIS Semarang vs Barito Putera, Carlos Fortes Parkir Lagi?

6 Agustus 2022, 09:48 WIB
Sudah Ikut Latihan, Carlos Fortes Dimainkan atau Tidak di Laga Kontra Barito Putera? Sergio Alexandre Ungkap Hal Mengejutkan /IDA AYU NOVI/PSIS SEMARANG

PotensiBadung.com- Sergio Alexandre Ungkap Hal MENGEJUTKAN Jelang PSIS Semarang vs Barito Putera, Carlos Fortes Parkir Lagi?

PSIS Semarang dalam dua laga pertama di BRI Liga 1 2022/2023 gagal meraih kemenangan penuh.

PSIS Semarang hanya mampu mengumpulkan satu poin dalam dua laga.

Baca Juga: HARI INI! Tiga Klub yang Akan Tanding Sabtu, 6 Agustus 2022, Ada Ansan Greeners, Tokyo Verdy dan PSIS Semarang

Baca Juga: PSIS Semarang FIX Mainkan Carlos Fortes Kontra Barito Putera, Sergio Alexandre Putuskan, PREDATOR is Back!

Poin tersebut diraih dari hasil imbang 1-1 atas RANS Nusantara FC dan kalah 1-2 dari Arema FC.

Akibatnya, PSIS Semarang hanya mampu bertengger di papan bawah klasemen sementara.

Di pekan ketiga menghadapi Barito Putera, Sabtu 6 Agustus 2022 ini, PSIS Semarang bertekad mampu merebut tiga poin penuh.

Menjelang menjamu Barito Putera di Stadion Jatidiri Semarang, Pelatih kepala Laskar Mahesa Jenar, Sergio Alexandre kembali memberikan kejutan.

Baca Juga: JADWAL Tanding PSIS Semarang Agustus 2022, Ada Kontra Persib Bandung dan Klub Promosi Dewa United

Baca Juga: Bursa Transfer Ditutup, Persebaya TETAP Datangkan 1 Pemain Muda dari Eropa, Siap Perkuat Lini Belakang

Seperti diketahui striker asing, Carlos Fortes sudah absen dalam dua laga pertama, padahal di menjelang laga kedua menghadai Arema ia masuk DSP (Daftar Susunan Pemian) yang diboyong ke Malang.

Begitu juga saat ini, Carlos Fortes sudah terlihat aktif mengukuti latihan bersama timnya, hanya saja, Sergio Alexandre belum bisa memastikan nasib eks Arema tersebut di pekan ketiga ini.

"Calos Fortes sudah ikut berlatih dengan tim. Tapi keputusan dia akan dimainkan atau tidak masih akan menunggu perkembangan besok. Apakah dia bermain dari awal atau dengan menit bermain yang sedikit, kita akan putuskan besok (hari ini)" kata pelatih PSIS Semarang, Sergio Alexandre dilansir melalui laman resmi LIB.

Baca Juga: LINK Live Streaming Nonton Asnawi Mangkualam di K League 2, Tandang ke Mokdong Stadium Rebut 3 Poin

Baca Juga: UPDATE PERSEBAYA: Aji Santoso Layangkan Protes, Ikuti Jejak Pelatih Persib Bandung Robert Alberts

Diakui mantan pelatih Persiraja Banda Aceh itu, dua laga tanpa Fortes memang mempengaruhi secara tim.

"Sejak dari Piala Presiden lalu, sebenarnya kita sudah memiliki role model. Namun di kompetisi saat ini kita kehilangan Fortes. Ini yang membuat kita harus merubah dengan memaksimalkan sisi sayap lewat Wawan Febrianto dan Taisei Marukawa," sambungnya.

Dikatakan Sergio, timnya sudah siap untuk meladeni Barito Putera di laga pekan ketiga.

Baca Juga: Barito Putera SINDIR PSIS Belum Bukukan Kemenangan, Dejan Antonic Akui Dirinya Begini, Wawan : Kami Menang

Baca Juga: PSIS Full Skuad Jamu Barito Putera, Sergio Alexandre Ungkap Persiapan Hingga Yakin Rebut Kemenangan Perdana

"Kita sudah mempersiapkan diri termasuk sudah analisis kekuatan Barito Putera," ucap pelatih asal Portugal itu lagi.

Menurut Sergio, Barito Putera memang mendapatkan sebuah kejutan dari Madura United dengan kekalahan lewat skor mengejutkan.

"Namun kemudian mereka mampu bangkit di laga pekan kedua dengan menang atas Borneo FC," tegas Sergio.

Sehingga laga nanti tentu menjadi momen tepat bagi PSIS untuk dapat memetik kemenangan perdana. ***

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler