Komentar Pelatih Persib Bandung Usai Ditahan Borneo FC, 'Kami Seharusnya Bisa Menang'

- 24 September 2021, 08:28 WIB
Komentar Pelatih Persib Bandung Usai Ditahan Borneo FC, 'Kami Seharusnya Bisa Menang'
Komentar Pelatih Persib Bandung Usai Ditahan Borneo FC, 'Kami Seharusnya Bisa Menang' /Instagram @persib


PotensiBadung.com- Raut kekecewaan jelas dirasakan oleh punggawa Persib Bandung usai ditahan Borneo FC dalam lanjutan pekan keempat BRI Liga 1 Indonesia 2021.

Persib Bandung kembali gagal meraih poin penuh secara berturut-turut di pekan ketiga dan keempat.

Saat melawan Bali United, skuat Persib yang sudah unggul dalam jumlah pemain harus ditahan dengan skor 2-2.

Baca Juga: Statistik Persib Bandung vs Borneo FC, Maung Bandung Lebih Mendominasi, Termasuk Jumlah Pelanggaran

Baca Juga: UPDATE Klasemen sementara BRI Liga 1, PSM di Puncak, Persib Bandung Salip PSIS Semarang

Pun saat melawan Borneo FC, para pemain Persib Bandung praktis menguasai jalannya pertandingan, termasuk ball position serta peluang ke gawang lawan.

Terkait dengan hal ini, Pelatih Persib Bandung Robert Alberts mengomentari hasil imbang 0-0 pada pertandingan melawan Borneo FC di Stadion Indomilk ArenaTangerang, Kamis 23 September 2021.

Dalam pertandingan ini, selama 90 menit, Pangeran Biru sudah bekerja habis-habisan untuk bisa mencetak gol dan menciptakan sejumlah peluang.

Baca Juga: Awal Mula Stadion Kapten I Wayan Dipta, Dari Markas Persegi Gianyar hingga Kandang Bali United

Baca Juga: Pelatih PSIS Semarang Tolak Anggapan Jika Arema FC Tim yang Lemah

Halaman:

Editor: Mifta Putra

Sumber: Persib.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah