Jelang Arema FC vs PSIS Semarang, Eduardo Almeida Pasrah dengan Keputusan Manajemen

- 25 September 2021, 18:00 WIB
Jelang Arema FC vs PSIS Semarah, Eduardo Almeida Pasrah dengan Keputusan Manejemen
Jelang Arema FC vs PSIS Semarah, Eduardo Almeida Pasrah dengan Keputusan Manejemen /tangkapan layar live streaming/


PotensiBadung.com- Laga antara Arema FC vs PSIS Semarang akan menjadi laga pertaruhan bagi pelatih tim berjuluk Singo Edan Eduardo Almeida.

Jika Arema FC menuai hasil buruk, bukan tidak mungkin pelatih asal Portugal ini akan didepak oleh manajemen Arema FC.

Pasanya, sebelum laga ini manajemen Arema FC telah mewarning pelatih dan pemain jika terus-terusan tidak bisa mengangkat performa tim, maka dua opsi akan dijalankan.

Baca Juga: Link Live Streaming Arema FC vs PSIS Semarang, Singo Edan Incar Momen Kebangkitan

Baca Juga: 3 Pemain Persib Bandung Belum Dimainkan di BRI Liga 1, Zalnando Belum Terlihat di Starter Maupun Cadangan

Opsi itu adalah pengunduran diri atau pemecatan yang akan dilakukan.

Bayang-bayang pemecatan ini mengintai tim pelatih jika Arema FC mendapatkan hasil buruk saat lawan PSIS Semarang yang dilangsungkan pada Sabtu 25 Agustus 2021.

Laga melawan PSIS Semarang dalam lanjutan BRI Liga 1 2021 di Stadion Madya Gelora Bung Karno pada (25/9/2021) menjadi laga penting bagi Arema FC.

Baca Juga: PSIS Semarang Berpeluang Susul Bali United dan PSM Makassar di Puncak Klasemen, Arema FC Bakal Menghadang?

Baca Juga: Profil Ilija Spasojevic, Striker Bali United Geluti Karir Sepak Bola Sejak Usia Dini

Halaman:

Editor: Mifta Putra

Sumber: aremafc


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah