Bruno Dihukum Lagi, Absen Lawan Persiraja, Persebaya Minta Komdis Transparan

- 31 Oktober 2021, 15:48 WIB
Meskipun Dipulangkan, Bruno Silva Sangat Kangen dengan Sepak Bola Indonesia
Meskipun Dipulangkan, Bruno Silva Sangat Kangen dengan Sepak Bola Indonesia /Dok. PSIS Semarang

Ia merujuk nasib pemain asing Persebaya Bruno Moreira yang harus menjalani larangan hukuman dua pertandingan dari Komdis PSSI.

Ini seperti yang tertuang dalam SK Komdis 018/L1/SK/KD-{SSI/X/2021. Bruno didakwa melanggar Kode Disiplin Tahun 2018 yakni memukul pemain Persipura, Israel Wamiau.

Keputusan ini, kata dia, dilakukan sepihak karena pihak Persebaya ataupun Bruno tidak dimintai keterangan terkait kejadian tersebut.

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat Ingatkan Soal Lingkungan Pergaulan yang Bisa Pengaruhi Ahlak

Baca Juga: Peruntungan 12 Shio Awal November 2021: Shio Kambing Bertemu Orang dan Shio Babi Hati-hati Bircara

"Padahal, dari situ bisa digali bagaimana konteks yang ada sehingga kejadian itu sampai terjadi. Yang ada, Komdis pilih hitam putih dengan mendasarkan laporan pada match commissioner. Bahkan, Israel yang menjadi pemicu kejadian, dihukum sama dengan Bruno," ucap dia.

“Ini kan menyangkut rasa keadilan. Saya kira bisa dihindari bila pihak yang didakwa juga dimintai keterangan. Sehingga keputusan nanti bisa benar-benar pas," tambah Candra.

Bila keputusan sepihak dibenarkan oleh aturan, lanjut dia, maka harus diperbarui demi meningkatkan kualitas keputusan sekaligus menghindari prasangka yang tidak perlu.

Baca Juga: Pemain Persib Bandung Sudah Dinanti Persela Lamongan, Pagi Ini Pulihkan Tenaga

Baca Juga: PERUNTUNGAN SHIO Besok Senin 1 November 2021 untuk Shio Kelinci, Shio Kuda, Shio Monyet, dan Shio Ayam

Halaman:

Editor: Hari Santoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah