Komisaris PSIS Semarang Lakukan Evaluasi, 1 Pemain Asing Berpotensi Terdepak, Siapa?

- 12 November 2021, 08:26 WIB
Komisaris Klub PSIS Semarang telah melakukan evaluasi terhadap pemain asing laskar Mahesa Jenar, Peforma Jonathan Cantillana dinilai baik.
Komisaris Klub PSIS Semarang telah melakukan evaluasi terhadap pemain asing laskar Mahesa Jenar, Peforma Jonathan Cantillana dinilai baik. /Psis.co.id

 

PotensiBadung.com - Peforma Laskar Mahesa Jenar mendapat sorotan tajam dari Komisaris Klub PSIS Semarang, Junianto.

Para pemain dinilai tidak menampilkan kemampuan terbaiknya saat menghadapi lawan, khususnya di seri 2 BRI Liga 1 Indonesia 2021/2022.

Dari 5 laga yang dihadapi, PSIS Semarang kehilangan poin penuh sebanyak 2 laga, menghadapi Persib Bandung dan Borneo FC.

Baca Juga: Mohammed Rashid Absen 6 Laga Seri 3 BRI Liga 1, Pelatih Persib Bandung : Tak Ingin Kehilangan Dia

Baca Juga: Persik Kediri Resmi Dilatih Javier Roca Eks Persegi Gianyar

Kalah dari Persib Bandung pun dimaklumi Junianto, sebab kekuatan yang dimiliki tidak seimbang. Persib didominasi pemain asing dan naturalisasi.

Terlebih Laskar Mahesa Jenar telah berusaha maksimal untuk memenangkan partai. Hanya saja belum berhasil membobol gawang lawan.

Namun saat menjamu Borneo FC, Junianto sedikit meradang. Selain kalah, menurutnya, Laskar Mahesa Jenar tidak menampilkan kemampuan terbaiknya.

Baca Juga: Persebaya Siap Ladeni Madura United dalam Derby Suramadu, Aji Santoso Genjot Fisik Rendi Irwan Dkk

Halaman:

Editor: Hari Santoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah