Bali United Unggul atas Persija Jakarta, Nadeo Mentahkan Penalti Marko Simic, Berikut Rekap JalannyaBig Macth

- 26 November 2021, 06:21 WIB
Penyerang Bali United paling produktif Ilija Spasojevis berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Persija Jakarta di BRI Liga 1 2021 Kamis 25 November 2021.
Penyerang Bali United paling produktif Ilija Spasojevis berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Persija Jakarta di BRI Liga 1 2021 Kamis 25 November 2021. /Bali United Official/Denpasar Update

Baca Juga: Ramalan Shio Besok Jumat 26 November 2021 untuk Shio Tikus, Shio Ular, Shio Naga, dan Shio Macan

Pada menit 57, Melvin melepaskan tembakan melengkung ke arah gawang yang masih ditangkap Andritany.

Dua menit berselang, sundulan Melvin mengancam gawang Andritany.

Bola umpang Stefano Lilipaly berhasil dimanfaatkan Melvin dengan sundulan yang masih melebar tipis di atas gawang Persija Jakarta.

Baca Juga: Buka-bukaan Kiper Bali United Wawan Hendrawan Setelah Perannya Diambil Nadeo, Akui Kangen Merumput, Iri?

Baca Juga: Begini Kondisi Pemain Persiraja Usai Pingsan Saat Lawan Maung Bandung, Ramadhan: Terimakasih Tim Medis Persib

Pada menit 65, Rico Simanjuntak melepaskan tembakan keras dari luar kotak penalti yang masih melebar dari gawang Nadeo. 

Pada menit 72, Teco melakukan perubahan dua pemain.

Melvin keluar dengan masuknya Rahmat, sementara Lerby masuk gantikan peran Spasojevic di lini depan. 

Baca Juga: PSIS Semarang Bertemu Persita Tangerang di Pekan 16, Pendekar Cisadane Janjikan Kebangkitan

Halaman:

Editor: Hari Santoso

Sumber: Baliutd.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah