Review Lengkap Jalannya Pertandingan Persib Bandung vs Persebaya Surabaya yang Berujung Desakan Mundur Rene

- 9 Desember 2021, 13:31 WIB
Review Lengkap Jalannya Pertandingan Persib Bandung vs Persebaya Surabaya yang Berujung Desakan Mundur Rene
Review Lengkap Jalannya Pertandingan Persib Bandung vs Persebaya Surabaya yang Berujung Desakan Mundur Rene /Liga1match/

Di menit-menit akhir babak pertama, para pemain Persib dan Persebaya terlibat ketegangan.

Akhirnya, kapten tim Pangeran Biru, Achmad Jufriyanto mendapat kartu kuning karena melakukan dorongan.

Laga kembali dilanjutkan, tapi tak lama, babak pertama berakhir dengan skor kacamata 0-0.

Di babak kedua, tepatnya menit 57, Persib kebobolan oleh aksi Marukawa yang membobol gawang M. Natshir.

Bahkan, pada menit 69, Bruno Moreira menggandakan keunggulan Persebaya dengan memanfaatkan sodoran mudah Marukawa. Sebelumnya, Bajul Ijo melakukan serangan balik kilat secara efektif.  

Dari kemasukkan gol kedua tersebut, Persib langsung bereaksi dengan melakukan dobel pergantian. Abdul Aziz dan dan Esteban Vizcarra masuk menggantikan Dedi Kusnandar dan Frets Butuan. 

Di menit-menit akhir pertandingan, PERSIB masih mengirimkan serangan. Alih-alih mencetak gol, Pangeran Biru malah kemasukkan.

Marukawa kembali mencetak gol di menit 90+1'. Sementara itu, Marc Klok juga dikartu kuning kemudian, laga berakhir dengan skor 3-0 untuk keunggulan Persebaya.***

Halaman:

Editor: Imam Rosidin

Sumber: Persib.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah