Persib Bandung Terang-terangan Sukai Makan Konate, Tapi Ternyata Agennya

- 18 Desember 2021, 11:34 WIB
Persib Bandung Terang-terangan Sukai Makan Konate, Tapi Ternyata Agennya
Persib Bandung Terang-terangan Sukai Makan Konate, Tapi Ternyata Agennya /Tim Potensi Badung 04/Instagram Makan Konate

PotensiBadung.com  - Persib Bandung memuji pemasing asing asal Mali Makan Konate yang dikabarkan bakal direkrut kembali.

Makan Konate disebut sebagai pemain yang cukup produktif dan cocok dengan Persib Bandung.

Namun, Persib tak merekrutnya karena agen sang pemain yang dinilai kurang oke.

"Sebetulnya Konate itu masih produktif, cuma yang tidak bagus agennya," kata Komisaris PT Persib Bandung Bermartabat Umuh Muchtar dikutip dari Pikiran Rakyat, Sabtu 18 Desember 2021.

Baca Juga: Manajer Arema FC Akhirnya Beber Strategi di Jendela Transfer, Apa Itu ?

Baca Juga: Pelatih Bali United Teco Acungi Jempol Nadeo saat Kawal Gawang Timnas Lawan Vietnam

Ia sekali lagi menegaskan menyukai gaya permainan dari Konate yakni petarung dan produktif mencetak gol.

"Saya sangat senang dengan Konate, produktif dan petarung. Cuma yang tidak suka agennya. Karena sudah pernah oke tapi di tempat lain," kata dia.

Dikutip koran yang sama Persib Bandung segera mengumumkan tambahan pemain asing.

Halaman:

Editor: Imam Rosidin

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah