David Da Silva Pakai Nomor 25, Bobotoh: Mereka Punya Nuklir Tapi Tidak Bisa Menggunakan, Sindir Terengganu FC?

- 24 Desember 2021, 20:28 WIB
David Da Silva Pakai Nomor 25, Bobotoh: Mereka Punya Nuklir Tapi Tidak Bisa Menggunakan, Sindir Terengganu FC?
David Da Silva Pakai Nomor 25, Bobotoh: Mereka Punya Nuklir Tapi Tidak Bisa Menggunakan, Sindir Terengganu FC? /Instagram/@persib

PotensiBadung.com - Penyerang baru Persib Bandung, David Da Silva menjatuhkan pilihan di nomor 25 pada nomor punggungnya di Persib Bandung.

Pengumuman tersebut dikatakan DDS saat melakukan sesi bincang bincang pada siaran langsung instagram Persib Bandung @persib.

Setelah siaran live tersebut berakhir, akun instagram Persib Bandung langsung memposting unggahan yang berisi gambar nomor punggung 25 lengkap dengan nama David Da Silva menggunakan jersey tim Pangeran Biru.

Baca Juga: David Da Silva Buka Bukaan Target Gol di Persib Bandung, Begini Katanya

Baca Juga: Persebaya Surabaya Pilih Cetak Pemain Sendiri dan Dijadikan Tulang Punggung, Persib Bandung?

Tentunya postingan tersebut mendapat reaksi dari Bobotoh (Pendukung Persib Bandung).

Bahkan dalam kurun waktu 30 menit saja postingan nomor punggung baru David Da Silva tersebut sudah mendapatkan lebih dari 900 komentar.

Terdapat banyak sekali komentar yang mendoakan David da Silva sukses di Persib Bandung.

Akan tetapi ada salah satu warganet yang berkomentar unik di postingan terbaru Persib tersebut.

Baca Juga: Sempat Dirumorkan Ke Persib Bandung, Kazuki Takahashi Merapat Ke PSM Makassar

Baca Juga: Tikataka Pemain Timnas Indonesia Buat Komentator Puji Dua Pemain Ini

Akun bernama @benthoslengean_1927 menuliskan dalam unggahan tersebut "mereka punya nuklir tapi belum bisa menggunakan nya"

Sontak komentar tersebut langsung dikomentari balik oleh warganet lain.

Kabarnya komentar tersebut ditunjukkan kepada mantan tim David Da Silva yang tidak bisa menggunakan jasanya dengan baik.

Kata Nuklir dia artikan yakni Sang pemain yang menjadi mesin pencetak gol.

Baca Juga: Kumpulan 15 Twibbon Hari raya Natal Gratis! Lengkap dengan Cara Menggunakannya

Baca Juga: Misteri Pemain Persib Bandung yang Berkomunikasi Ilegal, Frets Butuan, Vizcarra, Beckham Putra, Rumor Liga 1

Baca Juga: Bali United Lepas Melvin Platje, Digantikan Privat Mbarga yang Sabet Gelar Player of the Year 2020/2021

Sekedar Informasi, David Da Silva secara resmi diboyong Persib Bandung pada 13 Desember 2021 lalu.

Pemain asal Brasil ini mendapatkan kontrak berdurasi lama untuk membela Persib Bandung selama dua tahun.

Sebelum bergabung dengan Persib Bandung, David Da Silva bermain bersama salah satu tim di liga Malaysia, Terengganu FC di kompetisi Liga Super Malaysia.

Di Terengganu FC ia tampil sebanyak 15 pertandingan dan sukses mencetak tujuh gol.

Editor: Imam Rosidin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah