Persib Susah Payah Kalahkan Persita sampai 'Tumbalkan' Beberapa Pemain, Ladeni Bali United Bisa Keteteran

- 7 Januari 2022, 23:10 WIB
Selebrasi skuad Persib usai menjebol gawang Persita. Persib Bandung hanya mampu mendapatkan satu gol, itupun melalui titik penalti. Susah payah mengalahkan Persita dengan skor 1-0, Persib malah "menumbalkan" pemainnya saat akan meladeni Bali United di laga selanjutnya.
Selebrasi skuad Persib usai menjebol gawang Persita. Persib Bandung hanya mampu mendapatkan satu gol, itupun melalui titik penalti. Susah payah mengalahkan Persita dengan skor 1-0, Persib malah "menumbalkan" pemainnya saat akan meladeni Bali United di laga selanjutnya. /Persib/Amandeep Rohimah

PotensiBadung.com - Kenyataan pahit dialami Persib Bandung di laga perdana putaran kedua Liga 1 musim 2021/2022 atas tamunya Persita Tangerang.

Persib Bandung hanya mampu mendapatkan satu gol, itupun melalui titik penalti. Susah payah mengalahkan Persita dengan skor 1-0, Persib malah "menumbalkan" pemainnya saat akan meladeni Bali United di laga selanjutnya.

Laga Persib Bandung kontra Persita ini benar-benar keras, hingga wasit mengeluarga banyak kartu kuning.

Baca Juga: Membayangkan Stefano Lilipaly Jadi Pangeran Baru Persib Bandung, Fano ke Lerby: Paket Panas

Melawan Bali United di laga selanjutnya, Persib akan pincang lantaran sejumlah pemain harus abses setelah mendapat akumuliasi kartu kuning.

Dikutip dari purwakartanews.pikiran-rakyat.com berjudul Menang 1-0 Atas Persita, Persib Bandung Puncaki Klasemen, Bruno Cantanhede Cetak Gol Debut, Persib Bandung berhasil memenangkan laga pertamanya di putaran kedua Liga 1 musim 2021/2022 atas tamunya Persita Tangerang.

Baca Juga: Cetak Gol Pertama Persib Bandung, Bruno Cantanhede Disandingkan dengan Striker Paris Saint-Germain Mbappe

Dalam laga yang digelar di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Persib Bandung menang tipis 1-0 berkat gol debut yang diciptakan Bruno Cantanhede di menit 32.

Sejak babak pertama berjalan, baik Persib maupun Persita langsung membangun serangan.

Peluang pertama didapat Pangeran Biru di saat laga baru berjalan empat menit.

Halaman:

Editor: Mifta Putra

Sumber: Persib Purwakarta News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah