Indonesia Dapat Jatah AFC 2023 dan AFC Champions League, Ini Perbedaannya

- 11 Januari 2022, 11:19 WIB
Indonesia Dapat Jatah AFC 2023 dan AFC Champions League, Ini Perbedaannya
Indonesia Dapat Jatah AFC 2023 dan AFC Champions League, Ini Perbedaannya /tangkapan layar Instagram @pssi/

Baca Juga: HOROSKOP KARIER DAN KEUANGAN Besok Rabu 12 Januari 2022 untuk Virgo, Capricorn, Leo, dan Cancer

Baca Juga: Media Turki Fotospor: Luis Milla Bakal Gantikan Rahmad Darmawan di Rans Cilegon FC

Sejak tahun 2009, juara bertahan kompetisi ini tidak secara langsung berhak mengikuti turnamen ini tahun berikutnya dan harus memastikan tempat pada turnamen ini melalui kompetisi nasional.

Indonesia tahun ini mendapatkan jatah untuk ikut serta dalam AFC Champions League 2023 seperti yang diterangkan PSSI dalam akun Instagramnya.

“Indonesia mendapatkan satu jatah untuk mengikuti gelaran AFC Champions League 2023. Klub perwakilan Indonesia terlebih dahulu harus menjalani play-off di regional timur.” Terangnya dalam caption.

Baca Juga: Terjawab! Stefano Lilipaly Merapat ke Persib Bandung, Bos Teddy Tjahjono: Ditunggu Saja Pengumumannya

Di Liga Champions Asia, Indonesia terakhir kali mendapatkan jatah pada musim 2020 yang diwakili oleh Bali United.

Namun sayangnya, saat itu Bali United tidak sampai ke fase grup setelah kalah di babak penyisihan putaran kedua wilayah timur.***

Halaman:

Editor: Hari Santoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah