Persikabo Akui Hanya 12 Pemain Siap Tanding Vs Bali United, Tapi Laga Tetap Dilanjutkan, Paksa 2 Pemain Cedera

- 4 Februari 2022, 08:33 WIB
Ada 9 Pemain Persikabo Positif Covid-19, Laga Kontra Bali United Tetap Dilanjutkan, Paksa 2 Pemain Cedera
Ada 9 Pemain Persikabo Positif Covid-19, Laga Kontra Bali United Tetap Dilanjutkan, Paksa 2 Pemain Cedera /Instagram.com/@officialpersikabo

 

PotensiBadung.com – Kabar mengherankan datang dari pertandingan terakhir di pekan ke-22 BRI Liga 1 antara Persikabo vs Bali United.

Laga yang berlangsung pada Kamis, 3 Februari tersebut berakhir dengan skor 3-1 kemenangan untuk Bali United.

Namun di balik kemenangan tersebut ternyata terdapat kisah mengherankan dari PT Liga Indonesia Baru (LIB) selaku penyelenggara acara.

Dikabarkan bahwa sebanyak 9 pemain Persikabo terkonfirmasi positif Covid-19 sebelum laga dimulai.

Baca Juga: Persiraja Banda Aceh Kedatangan Pelatih Arema FC yang Pernah Memperkuat Klub Kaya JDT Malaysia

Baca Juga: Persikabo Bermain Pincang, Gawang Bali United Nyaris Dibobol Ciro Alves, Netizen Tidak Terima dan Ini Sebabnya

Hal ini disampaikan langsung oleh pelatih Persikabo, Lestiadi melalui akun Instagram resmi milik Persikabo.

Dikutip tim PotensiBadung.com dari akun Instagram @officialpersikabo, Coach Lestiadi menjelaskan kronologi sebelum laga Persikabo vs Bali United dimulai.

"Saya menyampaikan kronologis tim kita sebelum menghadapi Bali United," buka Liestiadi pada video yang diunggah tersebut.

Halaman:

Editor: Imam Rosidin

Sumber: Instagram @officialpersikabo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah