3 Pemain Persib Bandung Dihukum Komdis PSSI, Kejadian Usai Laga dan Tak Terekam Kamera

- 11 Maret 2022, 08:05 WIB
Tiga Pemain Persib  Bandung  Mendapat Hukuman dari Komdis PSSI,  Hanya  karena  hal  yang terjadi  usai laga
Tiga Pemain Persib Bandung Mendapat Hukuman dari Komdis PSSI, Hanya karena hal yang terjadi usai laga /Potensi Badung/Persib

PotensiBadung.com- Tiga pemain Persib Bandung mendapat hukuman dari Komdis PSSI karena tercatat melakukan pelanggaran.

Hukuman yang diberikan kepada tiga pemain Persib Bandung ini di tangah usaha Pangeran Biru berjuang untuk memperebutkan gelar juara BRI Liga 1 2021/2022.

Persib Bandung saat ini tengah berada di posisi yang kurang nyaman yakni peringkat kedua klasemen sementara dengan 63 poin dalam 30 laga.

Persib Bandung sendiri tidak bisa bersantai karena masih ada empat laga sisa yang menunggu untuk bisa dituntaskan dengan raihan poin penuh.

Baca Juga: Striker Senilai Rp869 Juta Ini Jadi Ancaman Nyata Persib Bandung, Eks Arema FC dan Persija

Baca Juga: Bagaimana Poin Persib Bandung dan Bali United Sama 75? Juara Liga 1 Tentukan ini, Teco Bersuara, Persib Gagal?

Tiga pemain Persib Bandung yang mendapat hukuman dari Komdis PSSI tersebut selama ini tercatat sebagai pemian yang memiliki kontribusi besar di kompetisi musim ini.

Kejadian tidak banyak terekam kamera, ini karena kejadian berlangsung usai laga digelar.

Tiga pemain yang mendapat hukuman dari Komdis PSSI tersebut yakni Nick Kuipers, Mohammed Rashid dan Henhen Herdian.

Halaman:

Editor: Mifta Putra

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah