Robert Alberts Ungkap Penyebab Hasil Imbang Persib Kontra Persik,Asa Juara Pupus,Tiket Piala AFC Cup di Tangan

- 26 Maret 2022, 07:30 WIB
Nick Kuipers kecewa Persib tak juara, tapi ia bangga tim solid di Liga 1 musim ini.
Nick Kuipers kecewa Persib tak juara, tapi ia bangga tim solid di Liga 1 musim ini. /instagram @kuipersnick/

PotensiBadung.com - Persib Bandung sekali lagi menyia-nyiakan peluang yang didapat untuk berada di jalur juara BRI Liga 1 2021/2022.

Setelah sebelumnya menghadapai Persebaya Surabaya mendapatkan hasil imang dengan skor 1-1, kini pada pekan ke-33 kontra Persik Kediri, Persib Bandung harus kembali kehilangan 2 poin.

Pertandingan yang berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Jumat 25 Maret 2022 malam kemarin berakhir imbang dengan skor 0-0.

Baca Juga: Persib Bandung dapat Sinyal Terakhir Si Seksi, Tak Mudah bagi Bos Teddy, Ciro Alves atau Bruno Cantanhede?

Padahal peluang juara sejatinya masih berpihak kepada Persib Bandung, jika pada pertandingan malam kemarin asuhan Robert Alberts bisa menambah 3 poin.

Terlebih lagi pemuncak klasemen sementara, Bali United baru saja kalah telak atas Persebaya dengan skor 0-3.

Dengan hasil imbang tersebut, Persib Bandung masih tertahan di peringkat kedua klasemen sementara dengan 68 poin sedangkan Bali United nyaman di puncak meski tidak mendapatkan poin dalam laga menghadapi Persebaya dengan 72 poinnya.

Mengenai pertandingan malam kemarin, hasil imbang yang diraih dalam menghadapi asuhan Javier Roca tersebut, Robert Alberts mengatakan para pemiannya gugup.

Sehingga hal tersebut membuat para skuad Maung Bandung tak bisa tampil dengan kemampuan terbaiknya.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Persib.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah