3 Ganda Putra Malaysia Disikat Fajar-Rian di Swiss Open 2022, Rexy Mainaky Berikan Komentar Pedas

- 30 Maret 2022, 17:30 WIB
Kepala pelatih ganda Malaysia Rexy Mainaky Screenshoot Instagram.com/@the_malaysia_post.
Kepala pelatih ganda Malaysia Rexy Mainaky Screenshoot Instagram.com/@the_malaysia_post. /

PotensiBadung.com - Turnamen bergengsi Swiss Open 2022 menjadi ajang pelik bagi pasangan ganda putra Malaysia karena gagal meraih gelar Juara.

Semakin pahit, Tiga Ganda putra terbaik Malaysia tersebut dikandaskan oleh satu pasangan Indonesia Fajar-Rian yang pada akhirnya jadi Juara Swiss Open 2022.

Tentunya, hal tersebut membuat Direktur kepelatihan ganda Malaysia, Rexy Mainaky turun tangan.

Rexy Mainaky memberikan komentar pedas untuk anak didiknya tersebut dihabisi oleh Fajar Alfian dan Rian Ardianto di Swiss Open 2022.

Baca Juga: TONTON SEKARANG Live Streaming Persiraja vs Bhayangkara FC, Pertempuran Terakhir Tak Tayang di Indosiar

Sebagaimana diketahui, dilansir dari laman resmi BWF, Di turnamen Swiss Open 2022 kemarin.

Terdapat tiga ganda putra terbaik Malaysia harus menelan pil pahit kekalahan atas salah satu pasangan ganda putra Indonesia Fajar dan Rian.

Diketahui, pada babak perempat final, pasangan Ong Yew Sin dan Teo Ee Yi disingkirkan Fajar Alfian dan Rian Ardianto.

Ong Yew Sin-Teo Ee Yi harus mengakui keunggulan Fajar/Rian usai bermain tiga game dengan skor 21-11, 9-21, dan 20-19.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: The Star BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x