Potret Skuad dan Performa Persib Bandung Jadul Ketika Ada 'Roberto Carlos' asal Papua di Dalamnya

- 12 April 2022, 13:58 WIB
Skuad jadul Persib Bandung tahun 2003 sampai 2004 di Liga Indonesia divisi utama.
Skuad jadul Persib Bandung tahun 2003 sampai 2004 di Liga Indonesia divisi utama. /dok. Pikiran Rakyat

PotensiBadung.com - Persib Bandung dulu pernah memiliki bek sayap kiri yang gaya mainnya disebut mirip legenda Brasil, Roberto Carlos.

Saat Pangeran Biru menerapkan formasi empat bek, maka pemain asal Papua ini akan menjadi bek samping kiri.

Sementara jika tim yang juga berjuluk Maung Bandung ini turun dengan formasi 3 bek, maka posisinya lebih maju ke depan menjadi wing back atau bisa gelandang sayap kiri.

Baca Juga: Bobotoh Siap-siap Dikecewakan, Ciro Alves Dikabarkan Minta Kenaikan Gaji Bersama Persikabo, Batal ke Persib?

Baca Juga: Ini 6 Daftar Pemain Papua yang Bela Persib dari Musim ke Musim, Beberapa Pernah Bermain di Luar Negeri

Sosok fenomenal asal Papua itu adalah Alexandre Pulalo.

Pemain yang karib disapa Alex Pulalo ini telah melanglang buana di kompetisi Liga Indonesia.

Bukan hanya di Persib, tetapi juga pernah membela Persija Jakarta, Arema FC hingga Mitra Kukar.

Baca Juga: Melihat Performa Makan Konate Usai Kembali di Indonesia, 7 Gol, 2 Assist, Mayoritas Gol Persija dari Open Play

Halaman:

Editor: Imam Rosidin

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah