Dua Lokal Rasa Asing, Ini Pemain Anyar Persebaya Pernah Berkarir di Luar Negeri, Siapa Mereka? Cek Profilnya

- 29 April 2022, 11:30 WIB
Persebaya terus lakukan perburuan pemain
Persebaya terus lakukan perburuan pemain /Instagram.com/@officialpersebaya

Baca Juga: Terancam Nasib Pemain Persib Bandung Marc Klok, Ricky Kambuaya, Irianto, & Kakang? 19 Pemain Bakal Dieliminasi

Kembali lagi dengan pemain lokal yang telah didatangkan Persebaya Surabaya.

Kehilangan 13 pemain lokal mulai dari Ricky Kambuaya, Rachmat Irianto, Johan Yoga, David Ariyanto, Reva Adi, Ady Setiawan, Samsul Arif, Mokhamad Syaifuddin, Hambali Tholib, Frank Sokoy, Oktafianus Fernando, Rendi Irwan dan Arif Satria, Aji Santoso kini sudah menemukan pengganti.

11 pemain lokal sudah resmi menjadi bagian dari Bajol Ijo mereka adalah Andre Octaviansyah, Muhammad Zaenuri, Deni Agus, Arief Catur, Risky Dwiyan, Widi Syarief, Januar Eka, Salman Alfarid dan Dandi Mulana dan terbaru Brylian Aldama.

Dari 11 pemain anyar yang akan diproyeksikan dalam mengarungi kompetisi Liga 1 2022/2023 mendatang, dua diantaranya pernah berkakarir di luar negeri.

Baca Juga: Slot Pemain Asia Kosong, Bukan Jepang, Persib Paling Banyak Gunakan Jasa dari Negeri Ini, Akankah Terulang?

Baca Juga: UPDATE Transfer Persebaya : Pemain Asing Segara Diumumkan, Aji Santoso Pulangkan Brylian Aldama dari Kroasia

Lalu siapa mereka?

1. Brylian Aldama

Nama Brylian Aldama mungkin sudah tak asing lagi di telinga supporter Persebaya. Pasalnya pemain muda yang satu ini merupakan pemain yang pernah mengantrakan Bajol Ijo meriah juara pada ajang Elite Pro Academy (EPA) U-20 tahun 2019 silam.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: YouTube Transfermarkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah