KODE 2+3 Label Eropa & Persib Tak Dilakukan, Shin Tae Yong Bawa Timnas U-23 Kalah Kontra Vietnam di Sea Games

- 7 Mei 2022, 07:00 WIB
Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman di FK Senica.
Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman di FK Senica. /Instagram/fk_senica

Selain itu, Saddil Ramdani juga memberikan pandangannya terhadap kualitas Timnas Vietnam U-23.

Menurut winger Sabah FC itu, tim berjuluk Golden Star memiliki kemampuan individu yang merata di setiap lini.

“Dari segi semuanya sih (yang harus diwaspadai). Di tim mereka juga, setiap individu pemain"

"Juga dan pada intinya saya sendiri berfokus pada diri sendiri dan tim,” tambah eks pemain Bhayangkara FC ini.

“Semoga saya bisa memberikan yang terbaik."

Baca Juga: Jelang Persebaya vs Persis Solo, Dua Rekrutan Asing Aji Santoso Tiba, Termasuk Penyerang 79 Gol?

Baca Juga: Siap Tempur vs Persis Solo, Rek! 2 Pemain Asing Rekrutan Persebaya Segera Gabung, Aji Santoso Beri Bocoran

"Semoga dengan bantuan Tuhan dan doa orangtua juga saya bisa kasih yang terbaik,” harap winger yang dikenal lincah ini.

Namun, kekalahan kemarin rupanya menjadi pelecut Timnas Indonesia agar tampil lebih baik lagi pada laga selanjutnya.

Indonesia akan kembali memainkan laga kedua melawan Timor Leste, Selasa 10 Mei 2022 pukul 18.15 WIB.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah