Kebangetan! Asuhan Shin Tae Yong Hanya 1 On Target Lemah, Eks Pelatih Timnas : Kalah Segalanya

- 7 Mei 2022, 05:44 WIB
Kalah dari Vietnam, Timnas Indonesia diminta bangkit dan sapu bersih 3 laga sisa
Kalah dari Vietnam, Timnas Indonesia diminta bangkit dan sapu bersih 3 laga sisa //Instagram/pssi/

Petaka muncul di babak kedua, Timnas Vietnam tampil dengan melancarkan serangan.

Baca Juga: Buntut Kekalahan Timnas Indonesia atas Vietnam, Nama Rio Fahmi Langsung Trending di Twitter

Baca Juga: Pelatih Timor Leste Komentari Timnas Indonesia U-23 di Sea Games: Tidak Yakin Akan Lolos Penyisihan Grup

Hingga Garuda muda nampak kehilangan fokus. Terlebih saat Rachmat Irianto terpancing emosi setelah berbenturan dengan pemain lain.

Terlebih Coach Shin Tae Yong nampak kehilangan fokus saat melakukan pergantian pemain.

Ronaldo Kwateh yang masuk dibabak kedua harus kembali di tarik dan digantikan Marselino Ferdinan.

Saat kedudukan Indonesia sudah tertinggal dari Vietnam, Timnas Indonesia memliki peluang di depan pertahan lawan.

Baca Juga: Bonus Besar untuk Dewangga dari Junianto, Dukungan PSIS Kepada Timnas di SEA Games

Baca Juga: RESMI! Kehadiran Hendra Adi Bayauw Buat Bali United Lepas Stefano Lilipaly, Persib dan Borneo FC Angkut?

Sayang, tendangan yang dilepaskan Witan Sulaiman masih sangat melemah hingga muda dijangkau kiper lawan.

Halaman:

Editor: Hari Santoso

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah