Ada Harapan Pratama Arhan Debut, Direktur Tokyo Verdy Ingin Eksplore Eks PSIS Semarang Pada Posisi Winger

- 12 Mei 2022, 08:06 WIB
Warga Indonesia di Jepang menggenakan Jersey Klub Liga 1 Indonesia saat menonton laga Tokyo Verdy, Klub Pratama Arhan.
Warga Indonesia di Jepang menggenakan Jersey Klub Liga 1 Indonesia saat menonton laga Tokyo Verdy, Klub Pratama Arhan. /PotensiBadung.com/Instagram/

 

PotensiBadungcom - Fans Pratama Arhan beberapa kali sudah dibuat kecewa oleh Tokyo Verdy.

Pasalnya sejak bergabung Februari 2022 lalu, eks Bek PSIS Semarang itu belum mendapat kesempatan merumput.

Beberapa momen penting yang menggambarkan debut Pratama Arhan sudah terlewatkan.

Salah satunya momen Tokyo Verdy vs Vegalta Sendai, 4 Mei 2022 yang berakhir dengan kemenangan klub Pratama Arhan.

Baca Juga: Ranking BWF Tunggal Putra Terbaru Thomas Cup 2022: Syabda Perkasa, Rhustavito, Ginting, Jonatan Christie

Baca Juga: Usai Ikat Mantan Striker 11 Gol Persib, Persis Solo Bungkus Samsul Arif, Eks Bali United Terancam Terdepak?

Laga itu menggundang warga Indonesia di Jepang untuk menonton laga secara langsung di Stadion Ajinomoto.

Hanya saya Suporter Indonesia sempat kecewa karena Arhan tak masuk dalam skuat siap tanding.

Terkahir baru diketahui jika kondisi Arhan yang mengalami cedera menjadi alasannya.

Halaman:

Editor: Mifta Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah