Profil Muhammad Ridwan, Striker Jangkung Timnas U23 Bobol Gawang Filipina, Instagram, Pacar, Klub Persik

- 13 Mei 2022, 16:45 WIB
Profil dan biodata Muhammad Ridwan pemain Persik Kediri di Timnas U23 Indonesia, umur, asal mana, tinggi badan, akun IG.
Profil dan biodata Muhammad Ridwan pemain Persik Kediri di Timnas U23 Indonesia, umur, asal mana, tinggi badan, akun IG. /Instagram/@mridwan10

PotensiBadung.com - Profile Muhammad Ridwan, Striker Jangkung Timnas U23 Bobol Gawang Philipina, Instagram, Pacar, Klub Persik

Striker jangkung Muhammad Ridwan sukses membawa Timnas Indonesia U23 unggul atas Filipina.

M Ridwan membawa Tim garuda unggul 1-0 atas Filipina pada duel Grup A SEA Games 2021 i Stadion Viet Tri, Jumat (13/5).

Gol striker Persik Kediri tersebut tecipta pada menit ke-18.

Baca Juga: Lee Zii Jia Singgung Anthony Ginting Kalah Terus, Respons Ginting Bikin Malaysia CS Diam di Thomas Cup 2022

Baca Juga: Sedang Berlangsung! Timnas Indonesia Turunkan Asnawi Mangkualam dan Dua Pemain Abroad Starting Kontra Filipina

Gol keunggulan Indonesia itu dicetak M Ridwan usai menerima operan Egy Maulana dari sisi kanan.

Sebagaimana diketahui, lawan Filipina, Indonesia wajib menang.

Sebelum pertandingan Indonesia di peringkat keempat klasemen Grup A dengan mengoleksi tiga poin dari dua pertandingan.

Indonesia tertinggal tiga poin dari Myanmar yang kini di puncak klasemen.

Pasalnya, itu Indonesia pantang kehilangan tiga poin saat melawan Filipina.

Baca Juga: Objek Wisata Keukenhof Tulip Gardens di Belanda, Berikut Tiket Masuk, Waktu Serta Cara Menuju ke Lokasinya

Baca Juga: Sama-Sama 2 Jutaan, Ini Perbandingan Realme C35 dan Redmi Note 11

Dalam menghadapi Filipina pelatih Shin Tae Yong membuat dua perubahan dari laga melawan Timor Leste.

Dengan memainkan bek Asnawi Mangkualam dan striker Muhammad Ridwan sejak menit awal.

Profil Muhammad Ridwan

M Ridwan merupakan salah satu pemain baru yang masuk dalam daftar Skuad Timnas Indonesia U-23.

Yang akan berlaga di SEA Games 2021 Vietnam.

Baca Juga: Fantastis, Segini Harga Jordi Amat dan Sandy Walsh, Calon Pemain Naturalisasi Indonesia

Baca Juga: Persib Bandung Menuju 'Kembaran' Taisei Marukawa, Bos Teddy Tjahjono Beri Kode, PSIS Dapat Saingan Baru

Dilansir dari Jurnal Ngawi, terkadang pecinta sepakbola lebih mengenal nama M Ridwan sebagai winger kanan Indonesia.

Yang pernah bermain untuk Persib Bandung, dan Sriwijaya FC, tapi untuk nama M Ridwan yang satu ini beda lagi.

Namun, tidak sama seperti M Ridwan yang bermain wing bek kanan.

pemain muda yang kini bermain untuk Persik Kediri itu berposisi natural sebagai striker.

Nama M Ridwan sedikit asing bagi pecinta sepakbola tanah air.

Baca Juga: Maksimalkan Potensi Lokal Jawa Barat, Ini Langkah Persib Bandung Temukan Calon Pemainnya

Baca Juga: Tak Perkuat Tim U-23 Hadapi Filipina, Saddil Ramdani Beri Ucapan Perpisahan, Elkan Baggot Belum Didatangkan

Apalagi baru musim lalu bermain di kompetisi tertinggi sepakbola Indonesia bersama klub Persik Kediri.

Pemain yang baru berusia 21 tahun itu bahkan kalah bersaing dengan striker senior di Persik Kediri, seperti Yousseff Ezzejarri, hingga Septian Bagaskara.

Menit bermain di Liga 1 musim lalu bersama Macan Putih.

Baca Juga: Mengintip Keseruan Keluarga Arie Untung Libur Lebaran dengan Wisata ke Eropa, Belanda Jadi Pilihan Utama

Baca Juga: Calon Trio David Da Silva, Ciro Alves Sudah Mendarat Di Dago, Lini Serang Persib Bandung Kian Menakutkan

Pemain dengan tinggi badan 184 centimeter itu hanya bermain sebanyak 226 menit.

Baru bermain 9 kali dengan mencetak 1 gol, dan rata-rata bermain sebagai pemain pengganti.

Nama Lengkap : Muhammad Ridwan

Tempat tanggal lahir : Kendal Jawa Tengah, 13 Juni 2000

Usia : 21 tahun

Klub saat ini : Persik Kediri

Nomor Punggung : 19

Tinggi Badan : 184 centimeter menurut catatan transfermarket

Posisi bermain : striker

Kaki terkuat : Kaki Kanan

Akun Instagram : @mridwan10

Tunangan : Wira Dhita***

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Jurnal Ngawi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah