Usai Gugur di Sea Games 2022, Timnas Indonesia Lawan Negara Ini di Stadion Persib Bandung, Catat Jadwalnya

- 19 Mei 2022, 20:02 WIB
Usai Gugur di Sea Games 2022, Timnas Indonesia Lawan Negara Ini di Stadion Persib Bandung, Catat Jadwalnya
Usai Gugur di Sea Games 2022, Timnas Indonesia Lawan Negara Ini di Stadion Persib Bandung, Catat Jadwalnya /@changsuek

PotensiBadung.com - Usai Gugur di Sea Games 2022, Timnas Indonesia Lawan Negara Ini di Stadion Persib Bandung, Catat Jadwalnya.

Timnas U23 Indonesia harus mengakui keunggulan Timnas Thailand di semifinal Sea Games 2022 cabang olahraga sepakbola.

Timnas U23 Indonesia kalah dengan skor 1-0 lewat perpanjangan waktu setempat waktu normal bermain imbang.

Timnas Thailand berhasil mencetak sebiji gol lewat perpanjangan waktu 2X15 menit dalam semifinal sepak bola SEA Games 2021 sore tadi.

Baca Juga: 3 PR yang Harus Dibenahi Shin Tae Yong dari Timnas Indonesia Hingga Ditekuk Thailand, Egy MV Jadi Pahlawan

Baca Juga: Fantastis, Ditambah Alie Sesay, Segini Total Market Value Pemain Asing PSIS Semarang

Hingga babak kedua pertandingan Timnas Indonesia vs Thailand di semifinal sepak bola SEA Games 2021.

tim asuhan Shin Tae-yong ini berhasil menahan imbang Thailand.

Serangan Thailand yang bertubi-tubi, dalam perpanjangan waktu berbuah manis.

Timnas U23 Thailand berhasil mencetak gol di gawang Timnas Indonesia.

Sampai pertandingan berakhir, skor pertandingan Timnas Indonesia vs Thailand di semifinal sepak bola SEA Games 2021 adalah 0-1.

Baca Juga: Catatan Marko Simic yang Buat Klub-klub Liga 1 Kepincut, Siapa yang Akan Beruntung?

Baca Juga: Bersiap Duel Lawan Arema FC, PSIS Semarang Buat Skuad Mengerikan, Daftar Pemain Total Harga Capai Rp74 Miliar

Timnas Indonesia juga dipastikan gagal dalam memperoleh medali emas cabang olahraga sepak bola SEA Games 2021.

Dengan hasil akhir skor pertandingan ini, Timnas Indonesia gagal melaju ke babak final sepak bola SEA Games 2021.

Setelah gugur di Sea Games 2022, Timnas Indonesia dijadwalkan menjamu Bangladesh pada laga FIFA Matchday yang digelar 1 Juni 2022.

Rencananya, pertandingan tersebut akan digelar di Stadion Si Jalak Harupat atau stadion milik Persib Bandung.

Laga itu pula akan menjadi persiapan Timnas Indonesia ke Kualifikasi Piala Asia 2022.

Skuad asuhan Shin Tae-yong itu rencananya akan berkumpul selepas SEA Games 2021.

"InsyaAllah pertandingan Timnas melawan Bangladesh 1 Juni," kata Waksekjen PSSI, Maaike Ira Puspita kepada wartawan.

Selain itu, Timnas Indonesia bisa memanfaatkan laga ini untuk memperbaiki peringkat di ranking FIFA.

Sebagaimana diketahui, laga FIFA Matchday merupakan agenda resmi dan masuk dalam hitungan poin.

Timnas Indonesia akan menghadapi Kuwait, Yordania, dan Nepal pada Kualifikasi Piala Asia 2022.

Semua pertandingan akan digelar di Kuwait pada 8-14 Juni 2022.

Timnas Indonesia mendapatkan lawan yang tidak mudah pada putaran ketiga Kualifikasi Piala Asia 2023.

Pasukan Shin Tae-yong itu akan bersaing dengan Yordania, Kuwait, dan Nepal.

Timnas Indonesia akan menemui jalan terjal untuk bisa tampil di Piala Asia 2023.

Saat ini, tersisa 11 tiket yang akan diperebutkan 24 tim.

Jumlah tersebut dirinci menjadi enam tiket langsung ke Piala Asia 2023 yang diraih oleh para juara masing-masing grup.

Adapun lima tiket sisanya akan diperebutkan runner-up grup terbaik.

Mereka akan dipertemukan pada klasemen kecil yang terdiri dari semua runner-up dari keenam grup.

Artinya, dari enam grup ada satu runner-up yang tak akan lolos ke Piala Asia 2023.

- Timnas Indonesia vs Bangladesh: 1 Juni 2022

- Timnas Indonesia vs Kuwait: 8 Juni

- Timnas Indonesia vs Yordania: 11 Juni 2022

- Timnas Indonesia vs Nepal: 14 Juni 2022.

Editor: Imam Rosidin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah