Kritik Bos Madura United untuk Piala Presiden, Sindir PSSI dan PT LIB? 'Mereka Untung Banyak'

- 7 Juni 2022, 16:31 WIB
Piala Presiden 2022 mendapat kritikan dari Presiden Madura United, Achsanul Qosasi
Piala Presiden 2022 mendapat kritikan dari Presiden Madura United, Achsanul Qosasi /Potensi Badung/PSSI/

PotensiBadung.com PSSI bersama PT LIB telah memutuskan turnamen pramusim, Piala Presiden 2022.

Namun turnamen jelang Liga 1 2022/2023 itu mendapat kritikan dari Bos Madura United, Achsanul Qosasi.

Presiden Madura United itu menilai, Piala Presiden hanya untuk meraup keuntungan yang hanya mengedepankan bisnis.

Pasalnya, ditengah klub yang belum mendapat sposor karena ketidakjelasan aturan turnamen tersebut.

Baca Juga: Ramai Tagar Ebes Stay dan YS Out, PSIS Hadapi Konflik? Junianto Ingatkan Panser Biru, Yoyok Sukawi : Berproses

Baca Juga: Jadwal Grup A Piala Presiden, Sosok Baru Bergabung Bantu PSIS Semarang Juara, Junianto : Boleh Jatuh Cinta

Peserta Liga 1 harus membayar untuk ikut serta dalam piala Presiden 2022.

Presiden Madura United itu pun menuliskan kritikan itu dalam unggahan Instagram pribadinya, Selasa, 7 Juni 2022.

Sayang kalimat dituliskan tidak menyebut secara jelas siapa yang hendak dikritik.

Halaman:

Editor: Hari Santoso

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x