Persib Bandung Bakal Terkena Sanksi BERAT usai 2 Bobotoh Dikabarkan Meninggal? Eko Maung Konfirmasi

- 18 Juni 2022, 08:06 WIB
Eko Maung, tokoh Bobotoh Persib sebut Duet baru Persib Bandung, Bruno Cantanhede dan David da Silva diluar harapan
Eko Maung, tokoh Bobotoh Persib sebut Duet baru Persib Bandung, Bruno Cantanhede dan David da Silva diluar harapan /Tangkapan layar Instagram/@ekomaung69

Baca Juga: GOOLLL! Tendangan Scorpion Kick Ciro Alves, Persib Bandung Gasak Persebaya, Update Klasemen Grup C

LAGA PERSIB VS PERSEBAYA

Persib Bandung berhasil mengalahkan Persebaya Surabaya dengan skor 3-1 dalam laga kedua grup C Piala Presiden 2022.

Pertandingan sarat gengsi antara Persib Bandung kontra Persebaya digelar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Jumat 17 Juni 2022.

Dalam laga yang dihadiri puluhan ribu suporter Persib Bandung tersebut.

Baca Juga: 3 Aturan yang Harus Ditaati Bobotoh Persib Bandung dan Bonek Persebaya, Flare hingga Nyanyian Rasis

Baca Juga: Bukan Victor atau Ciro Alves, Sosok 185cm Harm Ruud Pahlawan Persib Bandung vs Persebaya Sesungguhnya

Tim Pangeran biru Sempat tertinggal terlebih dahulu lewat penalti Leo Lelis di menit 16.

Persib Bandung lalu berhasil comeback dan mencetak tiga gol balasan.

Tiga gol Persib Bandung masih masing dicetak oleh Victor Igbonefo menit 24, Nick Kuipers (34) dan Ciro Alves (92).

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah