Ditinggal Koko Ari, Posisi Bek Kanan Persebaya Dianggap Lemah, Eks Persikab Ini Akan Jadi Solusi

- 21 Juni 2022, 15:20 WIB
Koko Ari Araya, bek sayap andalan Persebaya belum siap bermain menghadapi PS Sleman.
Koko Ari Araya, bek sayap andalan Persebaya belum siap bermain menghadapi PS Sleman. /Instagram @kokoari3

Namun Koko Ari sempat istirahay panjang akibat cedera saat mengikuti latihan ersama Timnas Indonesia yang diproyeksikan untuk mengikuti Kualifikasi Piala Dunia 2022 pada Mei 2021 lalu.

Baca Juga: Pastikan Tanaman Ini Ada di Rumah, Dipercaya Bisa Tangkal Sihir

Baca Juga: Nick Kuipers Dipinggirkan di Persib vs Bhayangkara FC, Tanding Hari Ini Tanpa Bobotoh, Link LIVE STREAMING

Koko Ari yang sudah menjalani operasi pada 27 Juni 2021 akibat cedera ACL sudah bergabung dengan Persebaya, bahkan telah memperkuat Timnas Indonesia dalam laga persahabatan mengadapi Bangladesh di Bandung.

Koko Ari juga turut mengantarkan Timnas Indonesia lolos ke putaran final Piala Asia 2023.

Kembali lagi ke Piala Presiden 2022, dalam laga tersebut, Aji Santoso menilai kekutan anak asuhnya masih 50-60 persen,terutama kondisi fisik.

Baca Juga: TOLAK BALA DAN TARIK REZEKI, Perkutut dengan 8 Ciri Ini Punya Khodam, Ilmu Warisan Leluhur Jawa

Baca Juga: Ciro Alves Terpaksa Tinggalkan Tim Persib Bandung, Robert Alberts Krisis Pemain, Ezra Walian Digeser Kedepan?

Untuk itu, Persebaya sendiri memiliki agenda besar untuk menatap Liga 1 2022/2023 mendatang.

Persebaya akan menggelar pemusatan latihan selama dua pekan di Jogjakarta mulai 24 Juni hingga pekan pertama Juli mendatang.***

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Persebaya.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah