Komdis PSSI Ungkap 7 POIN Kekurangan Panpel Persib di Insiden Bobotoh Tewas di GBLA, Ada Dugaan Ini di Stadion

- 24 Juni 2022, 15:10 WIB
Sejumlah bobotoh menggelar aksi damai terkait insiden meninggalnya bobotoh di stadion GBLA, di depan Graha Persib Bandung, Jalan Sulanjana, Kota Bandung, Selasa (21/6/2022).
Sejumlah bobotoh menggelar aksi damai terkait insiden meninggalnya bobotoh di stadion GBLA, di depan Graha Persib Bandung, Jalan Sulanjana, Kota Bandung, Selasa (21/6/2022). /Darma Legi/galamedia/

PotensiBadung.com- Komdis PSSI Ungkap 7 POIN Kekurangan Panpel Persib Atas Insiden Tewasnya Bobotoh di GBLA, Ada Dugaan Ini di Stadion

Tewasnya dua Bobotoh Persib Bandung ketika menjamu Persebaya pada 17 Juni 2022 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) hingga saat ini masih banyak dibicarakan di jagat duni maya.

Dua Bobotoh yang dinyatakan meninggal dunia pada laga babak penyisihan Grup C di Piala Presiden 2022 tersebut adalah Asep Ahmad Solihin (Kota Bandung) dan Sofian Yusuf ( Bogor).

Baca Juga: Diapit Carlos Forte & Alie Sesay, Fisioterapis PSIS Beri Alasan Sodorkan Minuman Kuning ke Wasit : Marah Marah

Baca Juga: BUKAN JUARA! Ini 2 Target Robert Alberts untuk Persib Bandung di Piala Presiden 2022, Berkat David da Silva

Atas insiden di GBLA tersebut, Komite Disiplin (Komdis) PSSI pun melakukan investigasi untuk mengetahui apa yang sebenarnya terjadi hingga harus kehilangan dua nyawa.

Tepat seminggu berlalu, Komdis PSSI pun mengumumkan hasil investigasi yang dilakukan melalui laman resmi pssi.org.

Dapat diketahui, dari hasil investigasi ini terdapat 7 poin kekurangan panpel (panitia pelaksana) Persib selaku tuan rumah Grup C tersebut.

Baca Juga: Cuaca Jalur Penyeberangan, Waspada Gelombang Tinggi 4 Meter di Sanur - Nusa Penida, Berlaku hingga Esok Hari

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x