Robi Darwis Dapat Dukungan Penuh dari Pelatih dan Senior Persib, Tak Disangka Ahmad Jufriyanto Lakukan Hal Ini

- 25 Juni 2022, 17:45 WIB
Pemain muda Persib Bandung Robi Darwis bikin penasaran./foto:persib.co.id
Pemain muda Persib Bandung Robi Darwis bikin penasaran./foto:persib.co.id /

PotensiBadung.com - Debut, Robi Darwis Dapat Dukungan Penuh dari Pelatih dan Senior Persib, Tak Disangka Ahmad Jufriyanto Justru Menuliskan Hal Ini.

Persib Bandung mengakhiri babak penyisihan Grup C Piala Presiden 2022 dengan keluar sebagai juara dan berhak mendapatkan satu tiket untuk melaju ke semifinal.

Persib berhasil mengumpulkan 7 poin dalam 3 laga hasil dua kali kemenangan dan sekali imbang.

Baca Juga: Duo Eks Persib Bandung dan Persija Jakarta Masih Menganggur, Absen di Piala Presiden, Bagaimana Nasibnya?

Baca Juga: CEDERA, Begini Cara Striker Persib Bandung Ciro Alves Menjaga Stamina Jelang Liga 1 2022/2023

Persib Bandung menang 1-0 atas Bhayangakara FC, 3-1 atas Persebaya Surabaya dan imbang 1-1 dengan Bali United.

Menurut Pelatih Persib Bandung Robert Alberts, Piala Presiden merupakan ajang untuk memberikan hiburan kepada bobotoh. Namun di saat yang sama, ia juga ingin memberi kesempatan bermain terhadap para pemain muda, terutama yang baru bergabung dengan Persib.

"Kami tetap melakukan rotasi pemain. Hari ini (Selasa, 21 Juni 2022) kami kembali memasukkan dua pemain baru dari U-19. Jadi, kami benar-benar melakukan rotasi pemain, tapi kami pun ingin terus bermain di Bandung," katanya

Baca Juga: Persija Jakarta Akan Turunkan Pemain Seharga Rp26 Miliar? Ini Prediksi vs Borneo FC

Halaman:

Editor: Hari Santoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah