Jadwal Lengkap Babak 8 Besar Piala Presiden, Persib Bandung vs PSIS Semarang di Partai Puncak? Simak Ini

- 29 Juni 2022, 19:00 WIB
Ilustrasi Pertandingan Perempat Final pada Liga Piala Presiden 2022/pixabay.com/@Pexels/
Ilustrasi Pertandingan Perempat Final pada Liga Piala Presiden 2022/pixabay.com/@Pexels/ /

Seperti diketahui, selain Barito Putera, terdapat sejumlah tim lain yang sudah memastikan diri lolos ke babak perempat final.

Baca Juga: REZEKI NOMPLOK, Marc Klok Terima Warisan Esteban Vizcarra, Nostalgia di Persija, PSM hingga di Persib Bandung

Baca Juga: Hadapi Persib Bandung, PSS Sleman Boyong Striker 149 Gol yang Baru Diresmikan, Berikut Daftar 22 Pemain PSS

Yaitu Persib Bandung, PSS Sleman, Arema FC, PSIS Semarang, Bhayangkara FC, dan PSM Makassar, dan Borneo FC.

Babak perempat final Piala Presiden 2022 akan berlangsung mulai Jumat (1/7) hingga Minggu (3/7) mendatang.

Di babak delapan besar nanti, Persib yang lolos sebagai juara Grup C akan bersua runner up Grup C, PSS Sleman pada Jumat (1/7).

Sedangkan kekuatan Barito akan diuji oleh Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Malang, sehari berselang atau Sabtu (2/7).

Baca Juga: Hadapi Persib Bandung, PSS Sleman Boyong Striker 149 Gol yang Baru Diresmikan, Berikut Daftar 22 Pemain PSS

Baca Juga: Pentolan Akamsi Persib Bandung Indikasikan Lakukan ini Lawan PSS Sleman di Babak 8 Besar, Tunggu PSIS?

Duel dua tim kandidat juara juga akan tersaji saat PSIS berjumpa dengan Bhayangkara FC.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah