Jelang Babak 8 Besar Kontra Bhayangkara FC, PSIS Semarang Bajak 2 Kiper Persib dan Persebaya?

- 30 Juni 2022, 17:06 WIB
Kiper Persebaya Ernando Ari dan Persib I Made Wirawan banyak diusulkan untuk merapat ke PSIS Semarang melangkapi slot kiper tim asuhan Sergio Alexandre
Kiper Persebaya Ernando Ari dan Persib I Made Wirawan banyak diusulkan untuk merapat ke PSIS Semarang melangkapi slot kiper tim asuhan Sergio Alexandre /potensibadung.com/askara/

Baca Juga: Mana yang Lebih Baik, Kurban 1 Kambing untuk Seorang atau 1 Sapi untuk 7 Orang? Ini Penjelasan Buya Yahya

Baca Juga: Tak Terima Disebut Adu Kungfu, Persik Kediri Sindir Rans Nusantara FC Begini, Trofeo Ronaldinho Arema FC Dibal

Karena sejauh ini, tim berjuluk Mahesa Jenar ini memiliki tiga kiper yakni Ray Redondo, Fajar Setya, dan Yofandani Pranata.

Dan beberapa waktu yang lalu, berhembus kabar jika PSIS semarang akan mendatangkan kiper Persib Bandung, I made Wirawan dan Kiper Persebaya Ernando Ari.

Dengan adanya rumor tersebut, General Manager PSIS Semarang Wahyu Liluk Winarto ikut berkomentar.

Liluk mengaku masih optimistis dengan kiper yang ada dan hanya perlu jam terbang.

Baca Juga: Ciro Alves DDS Nick Kuipers Absen, Robert Alberts Mainkan 3 Asing Baru, Persib Bandung vs PSS Sleman di SJH

Baca Juga: Waspada Hujan Ringan di Penyeberangan Lembar - PadangBai, Simak Lengkap Potensi Gelombang di Perairan Bali

"Kiper memang banyak evaluasi, banyak catatan, cuma saya masih optimis dengan kiper yang kita punya. Saya rasa mereka hanya kurang jam terbang saja" Ucap Liluk dilansir dari Ayo Semarang.

"Kalau anak-anak kita itu diberikan jam terbang, saya kira mereka ini mampu," Tambah liluk.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: PSIS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x