Ditolak Pelatih PSS Sleman, Bek Tangguh PSIS Semarang Musim Lalu Batal, Tallysson Duarte Dikaitkan

- 13 Juli 2022, 18:00 WIB
Ditolak Pelatih PSS Sleman, Bek Tangguh PSIS Semarang Musim Lalu Batal, Tallysson Duarte Dikaitkan
Ditolak Pelatih PSS Sleman, Bek Tangguh PSIS Semarang Musim Lalu Batal, Tallysson Duarte Dikaitkan /Instagram

PotensiBadung.com- Ditolak Pelatih PSS Sleman, Bek Tangguh PSIS Semarang Musim Lalu Batal, Tallysson Duarte Dikaitkan.

PSS Sleman yang menjadi lawan sekaligus kawan PSIS Semarang di Piala Presiden Grup A resmi melepas satu pemain asingnya yakni Mario Maslac.

Bek asal Serbia tersebut resmi dilepas Rabu 13 Juni 2022 meski masih terikat kontrak hingga musim tahun depan.

Baca Juga: Protes Robert Alberts Tak Didengar, Liga 1 2022/2023 Tetap Digelar Malam Hari, Ini Jadwal Persib Bandung

Baca Juga: Jadwal PSIS Semarang vs RANS Nusantara FC, Pembuka Liga 1 2022/2023, Tanpa Carlos Fortes Diperkuat Maruoka?

Maslac dilepas karena tidak masuk skema tim pelatih.

Maslac pun membuat unggahan di akun Instagram pribadinya dengan mengabarkan kepergiannya dari PSS Sleman.

“Terkadang kamu harus pergi dalam diam, itu sangat sulit,” tulisnya.

Unggahan tersebut pun dibanjiri beragam komntar dari supporter PSS Sleman terutama fans sang pemain.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah