LENGKAP 32 Pemain PSIS Semarang di Liga 1 2022-2023, 6 Wajah Baru Plus Trio Persebaya Surabaya

- 20 Juli 2022, 10:27 WIB
PSIS Semarang
PSIS Semarang /

PotensiBadung.com - Berikut daftar pemain PSIS Semarang di musim 2022-2023 yang melibatkan cukup banyak pilar-pilar Persebaya Surabaya.

Total ada 9 pemain anyar di tubuh PSIS Semarang yang akan bahu membahu mencapai target lolos AFC di musim depan.

Siapa saja 32 nama pemain PSIS Semarang, berikut nama-nama baru dan lawas yang mengisi skuad Mahesa Jenar.

Baca Juga: RESMI! Operasi Senyap Thomas Doll di Persija, Abdulla Yusuf Ganti Marko Simic, Persib, PSIS Wajib Contoh

Baca Juga: Tetangga PSIS Semarang Rombak Besar-besaran, Masihkan Jateng Is Blue? Datangkan Defender Liga Kuwait

PSIS Semarang serius mempersiapkan skuad untuk Liga 1 Musim depan. Diantaranya dengan mendatangkan pemain-pemain kelas wahid.

Keseriusan PSIS Semarang tersebut dibuktikan dengan gerak cepat manajemen saat mendatangkan Carlos Fortes dan Taisei Marukawa.

Padahal saat itu Liga musim lalu baru saja selesai. Dengan langkah gercep tersebut, maka Laskar Mahesa Jenar dinilai menjadi salah satu pesaing juara musim depan.

Lalu siapa saja pemain-pemain yang mengisi skuad Mahesa Jenar musim depan?

Baca Juga: JADWAL Liga 1 Musim 2022/22023, Mochamad Iriawan Katakan Menpora dan Polisi Telah Restui Pelaksanaannya

Baca Juga: MAKIN NGERI! Persija Buat The Jakmania Bahagia, Welcome Abdulla Yusuf Helal, Berikut Profil dan Rekam Jejaknya

Total ada 9 nama baru di skuad PSIS Semarang saat ini. Dari 9 nama tersebut, tiga diantaranya dari Persebaya Surabaya.

Yakni Oktavianus Fernandi (sayap kanan), Taisei Marukawa (gelandang serang) dan Alie Sesay (bek).

Ditambah dengan Carlos Fortes (Arema), Wawan Febrianto (Borneo FC), Delvin Rumbino (Persis Solo), Guntur Triaji (Persikabo), Fajar Setya (Persik), Wahyu Tri Nugroho (Bhayangkara FC).

Berikut nama-nama lengkap dan posisi yang ditempati.

Di barisan belakang, PSIS Semarang memiliki 4 kiper. Terdiri dari Ray Redondo, Yofandani Pranata, Fajar Setya dan terakhir adalah Wahyu Tri Nugroho.

Baca Juga: Jelang Liga 1: PSSI Lakukan Penyegaran Perangkat Pertandingan, Tunjangan Wasit Dinaikkan, VAR Belum Dilirik?

Baca Juga: Angkat Isu Kekerasan Seksual, Ini Dia Alur Cerita dan Link Nonton Film Korea 2037 Sub Indo, Bukan di LK21

Nama terakhir adalah kiper anyar yang baru saja didatangkan dari Bhayangkara FC.

Sementara dalam turnamen pra musim lalu, Ray Redondo dan Yofandani menjadi pilihan utama pelatih Sergio Alexandre.

Di barisan belakang, PSIS memiliki Alfeandra Dewangga, Wahyu Prasetyo, Rio Saputra, Syiha Buddin, Fremndi Saputra, Taufik Hidayat, Fredyan Wahyu, Riyan Ardiansyah, Kartika Vedhayanto, Aqsha Saniskara dan tentu saja pemain asing Alie Sesay.

Di posisi gelandang bertahan ada Eka Febri Setiawan dan Damas Damar.

Gelandang bertahan ada Jonathan Cantillana, Reza irgana, Guntur Triaji, Delvin Rumbino, Raka Askara.

Baca Juga: Kabar Baik untuk Bobotoh, Teja Paku Alam Hampir Pulih, Bisakah Seperti Sedia Kala? Tim Medis Persib Jawab

Di posisi sayap, ada pemain berkelas Wawan Febrianto, Septian David Maulana, Oktafianus Fernando, Rachmad Hidayat.

Di barisan depan ada Hari Nur Yulianto, Taisei Marukawa, Carlos Fortes, Jorry Guruh dan Bahril Fahreza.

Dengan daftar skuad tersebut, PSIS Semarang disebut sebagai salah satu klub dengan pemain-pemain top serta menjadi kandidat juara musim 2022-2023. ***

Editor: Hari Santoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah