BEST ELEVEN Liga 1 Pekan Pertama! Gelandang Persib Termasuk, 2 Klub Jadi yang ‘Tergacor’

- 28 Juli 2022, 17:20 WIB
Gelandang Madura United, Luiz Marcelo Morais atau Lulinha untuk sementara menjadi top skorer Liga 1 2022/2023.
Gelandang Madura United, Luiz Marcelo Morais atau Lulinha untuk sementara menjadi top skorer Liga 1 2022/2023. /Instagram @lulinha.official

PotensiBadung.com - Pekan kedua BRI Liga 1 2022/2023 akan digelar Jumat, 29 Juli 2022.

Akun resmi Liga 1, telah merilis Best XI Gameweek 1 atau sebelas pemain terbaik pekan pertama BRI Liga 1.

Dari 18 klub, hanya pemain dari sembilan klub yang meraih gelar Best XI Gameweek 1 ini. Madura United dan Borneo FC menjadi yang paling banyak terpilih, masing-masing ada dua pemain.

Baca Juga: Dipinggirkan, Putra Daerah Ini Tak Masuk List, PSIS Semarang Beri Kesempatan WTN untuk Debut Hadapi Arema FC?

Baca Juga: Badai Cedera Menghantui Persebaya Surabaya Jelang Hadapi Persita, Aji Santoso Ungkap Kondisi Marselino dkk

Di posisi kiper, Rendy Oscario (Madura United) terpilih sebagai yang terbaik.

Penampilannya saat mengawal Madura United membantai PS Barito Putera 8-0 cukup tangguh. Ia tak kebobolan satu gol pun.

Sementara, empat pemain belakang yang menjadi Best XI yakni Edo Febriansyah (RANS Nusantara FC).

Edo tampil memukau saat RANS FC bersua dengan PSIS Semarang, duetnya bersama Makan Konate terbukti dapat membuat tim mencuri satu poin di kandang lawan.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Instagram @liga1match


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah