Catatan Buruk Marc Klok di Persib Bandung, Robert Alberts Beri Alasan Mendasar, Gantikan Jupe dan Igbonefo

- 4 Agustus 2022, 11:08 WIB
Marc Klok yang ditunjuk sebagai kapten Persib Bandung oleh Robert Alberts.
Marc Klok yang ditunjuk sebagai kapten Persib Bandung oleh Robert Alberts. /Instagram @marcklok/

PotensiBadung.com - Sejak ban kapten Persib Bandung melingkar di lengan Marc Klok, performa Pangeran Biru belum maksimal.

Robert Alberts membeberkan alasan mendasar dipilihnya Marc Klok sebagai kapten.

Marc Klok sendiri menggantikan peran yang pernah diemban oleh Achmad Jufriyanto dan Victor Ignonefo di Pesib Bandung.

Baca Juga: PROFIL Singkat Titus Bonai! Striker Tak Bertuan Rekrutan PSIS Semarang, Gantikan Eks Arema FC Carlos Fortes?

Baca Juga: Teja Paku Alam Pasrah ke Robert Alberts, Bicara Peluang Starter saat Borneo FC vs Persib Bandung di Liga 1

Diketahui bahwa Robert Alberts menunjuk Marc Klok sebagai kapten Persib Bandung 2 pertandingan belakangan ini.

Setidaknya ada 4 dalih yang disampaikan Robert Alberts sebagai dasar tersebut.

Sejak kick off Liga 1 musim 2022/2023 ini, memang ada perubahan yang ditampakkan Persib Bandung.

Baca Juga: PSIS Semarang Menuju Pelatih Baru? Sosok Juru Racik Asal ITALIA Diminta Gantikan Sergio Alexandre, Siapa Itu?

Musim lalu, ban kapten biasa dikenakan oleh Victor Igbonefo dan Achmad Jufriyanto.

Pemandangan lain terjadi di awal musim ini, dimana Marc Klok yang mengemban tugas sebagai kapten.

Memang Marc Klok tampil apik saat membela Persib Bandung dan juga Timnas Indonesia.

Baca Juga: Kabar Baik dari Persib Bandung, Warta Buruk untuk Borneo FC di Liga 1, Robert Alberts Dapat Amunisi Lagi

"Dia (Marc Klok) orang Indonesia dan bicara bahasa (Indonesia). Dia juga salah satu kapten Tim Nasional Indonesia," kata Robert Alberts dikutip dari laman resmi Persib Bandung, Kamis 4 Agustus 2022.

Meskipun Persib Bandung dalam 2 laga pembuka Liga 1 belum mendapatkan hasil maksimal.

Namun Robert Alberts masih yakin bahwa keputusannya tepat.

Baca Juga: 2 Asing + 4 Lokal Persib Bandung tak Tergantikan, Robert Alberts Beri Kepercayaan, Marc Klok Cs Belum Klop

Pada pertandingan pembuka, Persib Bandung ditahan imbang oleh Bhayangkara FC dengan skor 2-2.

Pertunjukan saling mengejar gol terjadi pada laga itu.

Dimana Persib Bandung sempat membalikkan kedudukan 2-1 usai tertinggal lebih dulu.

Baca Juga: HADAPI Barito Putera, PSIS Semarang Umumkan Pemain Baru Berdarah Papua Sebagai Striker, Berikut Profilnya

Namun Bhayangkara FC memaksa Persib Bandung pulang dengan hasil imbang lewat gol Sani Riski.

Sementara di laga kedua, Persib Bandung malah tunduk di kandang sendiri.

Mereka dikalahkan oleh Madura United dengan skor 1-3.

Baca Juga: Sosok Ini Didesak OUT, Taisei Marukawa MIRIS, Fans PSIS Semarang Prihatin, Sergio Alexandre Angkat Koper?

Dua pertandingan Persib Bandung di bawah komando Marc Klok memang belum memuaskan bagi Bobotoh.

Namun Robert Alberts menyebut, Marc Klok bisa memberikan motivasi kepada pemain lain selama pertandingan seperti yang dilakukannya kepada Robi Darwis.

"Dia sudah melakukan tugasnya dengan fantastis, baik di dalam maupun luar lapangan," terang Robert Alberts.

Baca Juga: GRATIS! Gantikan Carlos Fortes, PSIS Semarang Datangkan Striker Pengangguran Liga 2, Saingi HNY ?

Kemudian, Robert Alberts juga menjelaskan alasan lainnya kenapa Marc Klok istimewa.

"Ia juga memberikan arahan kepada pemain lain yang sangat penting. Dia menjadi pasangan yang tepat untuk Robi, sehingga dia bisa belajar banyak hal dari Marc," pungkasnya.***

Editor: Imam Rosidin

Sumber: Persib.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah