GERAM! Penalti Siluman Rugikan Barito Putera, Dejan Antonic Singgung Dua Laga Terakhir PSIS: Tidak Butuh ?

- 7 Agustus 2022, 14:55 WIB
Dejan Antonic, Pelatih PS Barito Putera.
Dejan Antonic, Pelatih PS Barito Putera. /Instagram @psbaritoputeraofficial

"Dalam dua gim terakhir PSIS selalu dapat penalti. Lucu, coba lihat gimana momenya," jelasnya yang dikutip PotensiBadung.com dari Antara News, Minggu 7 Agustus 2022.

Baca Juga: Pemain PSIS Semarang TERANCAM, Diving Taisei Marukawa Disorot, Kemenangan Atas Barito Putera Berubah ?

Baca Juga: JULUKAN Terbaru Taisei Marukawa di PSIS Semarang Usai Unggul Atas Barito Putera

Ini menurutnya karena pemain PSIS Semarang jatuh sendiri sehingga, penalti yang diberikan ke tim lawan tidak layak.

"Kita mau sepak bola Indonesia maju, tidak butuh yang seperti ini," lanjutnya.

Gol kemenangan PSIS Semarang selain yang dicetak Jonathan Cantillana juga dihasilkan d lewat Wawan Febrianto (31’). Sedangkan Barito Putera unggul lebih dulu berkat gol Rafael Silva (15’).

Kekalahan tersebut membuat Barito Putera menempati peringkat ke-12 dengan raihan 3 poin.

Sedangkan PSIS Semarang melesat ke posisi ke-6 klasemen sementara dengan 4 poinnya. ***

Halaman:

Editor: Hari Santoso

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah