Moncer Kontra Gwangju FC, Warganet Indonesia Kaitkan Kiper Ansan Greeners dengan Markus, Asnawi Fokus Bertahan

- 14 Agustus 2022, 12:12 WIB
Lee Seung Bin kiper Ansan Greeners yang dikaitkan dengan Markus Horison
Lee Seung Bin kiper Ansan Greeners yang dikaitkan dengan Markus Horison /Instagram @ansan_greeners_fc

Sementara itu kepala pelatih Ansan Greeners Lim Jong Heon mengatakan bahwa Ansan Greeners sangat ingin mengalahkan Gwangju FC.

Baca Juga: Bersatu Lawan Gwangju FC, Green Wolves Ini Baru menyadari Popularitas Asnawi Mangkualam di Indonesia

Baca Juga: SINGKIRKAN Persikabo 1973, Ternyata Sosok Ini yang Telah Bawa Borneo FC Naik Klasemen, Bukan Stefano Lilipaly

Hal tersebut diungkapkannya sebelum pertandingan antara kedua klub, yang diunggah situs resmi klub greenersfc.com.

"I think the players want to catch Gwangju more than ever. If we beat Gwangju, the confidence of the team will increase compared to now,” ungkapnya.

Diterjemahkan, saya pikir, para pemain sangat ingin untuk mengalahkan Gwangju, karena jika terjadi maka mereka akan sangat percaya diri kedepannya.

“The players also prepared thoroughly,” ungkapnya lagi.

Diterjemahkan, (karena keinginnanya itu – red), mereka berlatih sangat keras.

Baca Juga: LINK Live Streaming Persib Bandung vs PSIS Semarang Sabtu, 13 Agustus 2022, Dikawal Pelatih Baru di GBLA?

Baca Juga: LINK LIVE Streaming Ansan Greeners vs Pemuncak Klasemen K League 2! Asnawi Mangkualam Starting Eleven

Halaman:

Editor: Hari Santoso

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah