Jejak Manis di Laga PSIS Semarang, I Made Wirawan Starter Persib Bandung di Laga Berikutnya?

- 16 Agustus 2022, 17:15 WIB
Kiper Persib Bandung I Made Wirawan persembahkan kemenangan perdana di Liga 1 2022 - 2023.
Kiper Persib Bandung I Made Wirawan persembahkan kemenangan perdana di Liga 1 2022 - 2023. /Instagram @persib/



PotensiBadung.com - Jejak Manis di Laga PSIS Semarang, I Made Wirawan Starter Persib Bandung di Laga Berikutnya?

Beberapa alasan yang membuat I Made Wirawan akan kembali diturunkan pada laga Persib Bandung kontra PSS Sleman.

I Made Wirawan sukses mempersembahkan kemenangan perdana bagi Persib Bandung saat mengalahkan PSIS Semarang pekan lalu.

Baca Juga: GACOR! Lini Depan Persib Bandung Kian Mengerikan, David da Silva Tertantang Usai Laga Lawan PSIS Semarang?

Baca Juga: Ada Pemain PSIS Semarang di Daftar Top Skor, Persib Bandung Tak Ketinggalan, Simak Daftar Lengkap Best Liga 1

Jejak manis yang ditinggalkan itulah bisa jadi membuat dirinya kembali dipercaya untuk kembali tampil memimpin rekan-rekannnya saat bertandang ke Sleman.

Terlebih juga Teja Paku Alam masih diragukan tampil, sebab ia masih menjalani latihan terpisah dengan rekannya.

Ini kembali membuka peluang kiper senior Persib Bandung itu kembali diturunkan. Tentu dengan harapan dapat mengulangi kesuksesan saat menumbangkan PSIS Semarang.

Baca Juga: GACOR! Lini Depan Persib Bandung Kian Mengerikan, David da Silva Tertantang Usai Laga Lawan PSIS Semarang?

Baca Juga: Ada Pemain PSIS Semarang di Daftar Top Skor, Persib Bandung Tak Ketinggalan, Simak Daftar Lengkap Best Liga 1

Alasan lainnnya ialah Made sebagai sosok senior dan kapten tim. Diharapkan dengan ketenangannya dapat menjadi panutan bagi rekan-rekannya.

Ia merupakan salah satu legenda Persib Bandung yang mempersembahkan gelar juara ISL di tahun 2014.

Jadi sosoknya menjadi salah satu yang paling sentral di tubuh tim Persib Bandung hingga saat ini.

Baca Juga: GACOR! Lini Depan Persib Bandung Kian Mengerikan, David da Silva Tertantang Usai Laga Lawan PSIS Semarang?

Baca Juga: Ada Pemain PSIS Semarang di Daftar Top Skor, Persib Bandung Tak Ketinggalan, Simak Daftar Lengkap Best Liga 1

Bahkan ia mendapat julukan Buffonnya Indonesia. Made Wirawan tercatat sudah kurang lebih 9 musim membela pangeran biru.

Oleh karenanya tidak menutup kemungkinan ia akan menjalani pertandingan keduanya di liga 1 musim ini saat Persib Bandung melawan PSS Sleman, Jumat 19 Agustus 2022.***

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: persib.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah