Putusan Komite Wasit: PSIS Semarang Diuntungkan vs RANS Nusantara dan Barito Putera, Dirugikan vs Persib

- 22 Agustus 2022, 09:38 WIB
Putusan Komite Wasit: Persib Bandung dan PSIS Semarang Diuntungkan, 'Korban' RANS, dan Barito Putera
Putusan Komite Wasit: Persib Bandung dan PSIS Semarang Diuntungkan, 'Korban' RANS, dan Barito Putera /Instagram/@psisfcofficial

PotensiBadung.com- Komite wasit telah menjatuhkan sanksi kepada 18 wasit dan asisten selama pagelaran lima pekan pertama BRI Liga 1.

Dari hasil putusan yang dibuat komite wasit, ada tim-tim yang secara tidak langsung diuntungkan dan tim yang juga dirugikan.

PSIS Semarang, Persib Bandung, adalah nama-nama klub yang diuntungkan sekaligus dirugikan oleh keputusan wasit.

Baca Juga: Persib Bandung vs Bali United Ditukangi Luis Milla atau Budiman? Adu Taktik Eks Real Madrid vs Stefano Cugurra

Baca Juga: KENA SANKSI, Wasit Persib Bandung vs PSIS Semarang Dihukum, Gol David da Silva Seharusnya Tidak Disahkan

Dalam putusan itu PSIS Semarang diuntungkan, namun di pekan lainnya PSIS Semarang dirugikan atas putusan wasit.

Atas putusan tersebut, para pengadil lapangan dihukum tidak diberikan menit memimpin laga selama delapan laga lamanya.

Ada juga yang dihukum sampai 10 laga, seperti wasit yang meimpin laga PSIS Semarang vs Barito Putera karena kesalahannya dianggap sangat fatal.

Baca Juga: Asnawi Mangkualam Bakal Starting, Catat Waktu Main Ansan Greeners Kontra Asan Chungnam FC di Wa Stadium

Baca Juga: DEBUT! Jordi Amat Diganti JDT, Eks Tim Pilar Persib Urawa Reds Diamond Kemas 5 Gol, Benjamin Mora Comeback?

Halaman:

Editor: Mifta Putra

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x